SuaraJatim.id - Warga di sekitar Jalan Veteran Kelurahan Kepanjen Lor Kota Blitar Jawa Timur dibuat geger. Seorang kakek jadi korban kecelakaan, Sabtu (28/05/2022).
Kakek berinisial S (80) itu tewas ditabrak sepeda motor saat melintas di jalan tersebut. Seperti dikatakan Kasat Lantas Blitar Kota AKP Mulya Sugiharto, korban dinyatakan meninggal dunia setelah dibawa ke rumah sakit.
Korban, kata dia, mengalami luka serius di bagian kepala belakang hingga tidak sadar. Sementara pengendara motor, FRH (16), seorang Anak Baru Gede (ABG) asal Kecamatan Talun hanya mengalami luka ringan.
"Semula kendaraan Suzuki Spin AG 4096 KAL yang dikendarai FRH (16) warga Kecamatan Talun melaju dari arah utara ke selatan di Jalan Veteran. Secara mendadak, terlibat benturan dengan pejalan kaki," katanya menjelaskan kronologisnya, dikutip dari suaraindonesia.co.id jejaring media suara com, Minggu (29/05/2022).
Baca Juga: Mahasiswa KKN 141 UPNVJT Dampingi Digital Marketing UMKM di Plosokerep
Hasil olah TKP, lanjut Mulya, diduga pengendara motor kurang fokus sehingga tidak mengutamakan pejalan kaki yang menyebrang dari arah timur ke barat.
"Akibat insiden tersebut, pejalan kaki tewas setelah mendapat perawatan di rumah sakit dan FRH mengalami luka dibagian mulut, pelipis dan kondisi sadar," imbuhnya.
Ia menambahkan, kecelakaan di Jalan Veteran Kota Blitar sudah ditangani oleh Unit Laka Satlantas Polresta Blitar.
Berita Terkait
-
Skill Mumpuni Pemain Keturunan Blitar: The Next Thom Haye di Timnas Indonesia
-
Blitar City Walk, Wisata dan Kuliner Murah Meriah Dekat Makam Bung Karno Mirip Malioboro
-
Mengunjungi Wisata Religi Makam Bung Karno, Ada Lukisan Jantung Berdetak
-
Biodata Arkhan Kaka, Striker Muda Timnas dengan Tinggi di Atas Rata-Rata Orang Indonesia
-
Pesona Pantai Peh Pulo Blitar, Terpencil tapi Instagramable!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Risma Dapat Curhatan Masih Sulitnya Dapatkan Izin Bangun Gereja
-
Siap Mengawal, Luluk Puji Kebijakan Penghapusan Utang UMKM
-
Viral Bagi-Bagi Amplop di Probolinggo Bikin Heboh, Bawaslu Turun Tangan
-
Alasan Golkar Usulkan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional
-
Khofifah Dapat Hadiah Wayang Kresna, Simak Karakter dari Tokoh Legendaris Ini