SuaraJatim.id - Viralnya tukang becak di Lamongan, Jawa Timur yang menambal jalan seorang diri agar anaknya tidak kecelakaan rupanya menjadi motivasi bagi warga lain untuk melakukan hal serupa.
Baru-baru ini beredar sebuah video yang memperlihatkan seorang pria tengah menambal jalan berlubang di jalan Andanwangi, Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan, Senin (6/2/2023).
Video itu kemudian dibagikan oleh akun instagram @berita_lamongan_.
Dalam video terlihat seorang pria mengenakan kemeja lengan pendek berwarna biru muda dan celana pendek tengan menambal jalan. Mengenakan topi berwarna putih, ia menambal jalan dengan menggunakan alat seadanya.
Baca Juga: Instagramnya Kini Centang Biru, Jerinx SID Disindir Gara-gara Pakai Kata Gue
Tampak dua ember berukuran kecil berada di dekat pria tersebut. Sementara sebuah plang penanda juga berdiri di dekat jalan yang tengah ditambal tersebut.
Pria itu tampak menambal jalan dengan semen. Ia juga terlihat membasahi semen dengan cipratan air.
Jalanan itu sendiri ramai dilalui kendaraan. Dalam video juga terlihat beberapa titik jalan berlubang di dekat lokasi pria tersebut.
Dalam keterangan disebutkan jika jalanan tersebut sering dilewati kendaraan besar, sehingga membuat jalan rusak dan berlubang.
Unggahan tersebut pun mendapat beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Berbeda 15 Tahun Usia, Pesona Sabda Ahessa Tak Terbantahkan dalam Perspektif Wulan Guritno
"Ketika masyarakat lebih sadar daripada pemerintahannya," ujar ningtya***
Berita Terkait
-
Siap-siap! Remaja Indonesia Tak Lagi Bisa Live Instagram, Harus Izin Orang Tua
-
Jejak Digital Diduga Saksi Bisu Pertemuan Lisa Mariana dan RK di Kamar Hotel
-
Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
-
Lisa Mariana Sesumbar Mau Operasi Mahal, Ekspresi Dokter Mewakili: Uang dari Mana?
-
Semalam Rp150 Juta, Lisa Mariana Diminta Menyontek Nathalie Holscher Demi Anak
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Terungkap Korban Oknum Guru Lumajang yang Lakukan Pelecehan Seksual Lebih Banyak
-
Berkat Program BRI, Klaster Usaha Tenun Ulos Ini Sukses Bangkit dan Berdayakan Kaum Wanita
-
UMKM Binaan BRI Ikuti Pameran Internasional FHA-Food & Beverage 2025 di Singapura
-
Usai Digeledah KPK Ketua KONI Jatim Angkat Bicara, Terkait Kasus Apa?
-
Gubernur Khofifah Sambut Baik Komandan Lantamal V Dukung Kedaulatan Pangan di Jatim