SuaraJatim.id - Persik Kediri akan menjadi Persib Bandung di Stadion Brawijaya Kediri pada Lanjutan BRI Liga 1 2023/2024, Jumat (28/7/2023).
Pada laga tersebut, tim berjuluk Macan Putih itu kemungkinan tidak bisa diperkuat 4 pemainnya.
Sebelumnya dilaporkan Anderson do Nascimento, Vava Mario Yagalo, dan Fitra Ridwan harus menepi karena cedera.
Belakangan penyerang muda Persik, Riyatno Abiyoso juga diragukan tampil. Pemain 24 tahun tersebut belum bisa dipastikan turun atau tidak pada laga sore nanti.
Baca Juga: Sudah Dilarang, Bonek Dikabarkan Tetap ke Jakarta Jelang Persija vs Persebaya
Pelatih Persik Marcelo Rospide harus memutar otak. Namun, dia mengaku telah menyiapkan sejumlah planning khusus, terutama pemain pengganti.
“Apabila Anderson, Vava Mario Yagalo maupun Riyatno Abiyoso terpaksa belum dapat dimainkan di laga menghadapi Persib Bandung, kita persiapkan planning,” ujarnya dikutip dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com, Jumat (28/7/2023).
Dia yakin, sejumlah pemain yang akan dipersiapkan untuk turun pada laga melawan Persib mampu mengemban tanggung jawabnya dengan baik.
Persik akan memaksimalkan laga kandang melawan Persib. Klub asal Kediri tersebut saat mengantongi 4 poin dari 4 laga.
Berikut ini presiksi pemain Persik yang akan diturunkan:
Baca Juga: Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini: PSIS vs Borneo FC hingga Persik vs Persib
Persik Kediri (4-3-3): Kartika Ajie; Simen Lyngbo, Gunawan Dwi Cahyo, Hamra Hehanusa, Yusuf Meliana; Rohit Chad, Bayu Otto, Renan Silva; Supriadi, Flavio Silva, Miftahul Hamdi.
Berita Terkait
-
3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
-
3 Eks Manchester United yang Pernah Main di Liga Indonesia, Ada Rekan Sekamar Cristiano Ronaldo
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Hasil BRI Liga 1: Ondrej Kudela Pahlawan, Persija Jakarta Bungkam Persik
-
Hasil BRI Liga 1: Kalahkan Barito Putera, Persis Solo Menjauh dari Zona Merah
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Batik Tulis Lokal Go Internasional dengan Dukungan BRI
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT