SuaraJatim.id - Sebuah mobil Pajero terekam kamera tidak mau mengantre di lampu merah Prambanan arah ke Solo. Hal itu pun mengakibatkan kemacetan dari arah berlawanan.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @memomedsos, terlihat sebuah mobil Pajero berwarna hitam berada di jalur berlawanan. Mobil tersebut tampak melewati garis marka berwarna kuning.
Saat itu terlihat jalur yang dilalui mobil Pajero dalam kondisi padat dan berhenti karena lampu merah.
Alhasil, kendaraan dari arah berlawanan pun tidak bisa lewat karena mobil Pajero. Kemacetan sempat terjadi hingga terdengar suara klakson mobil.
Baca Juga: Pemkot Solo Segera Bangun Tempat Tinggal Baru Korban Kebakaran di Pasar Kliwon
Mobil Pajero itu kemudian mencoba merangsek masuk ke jalur di sebelahnya.
Unggahan tersebut pun menuai beragam komentar dari warganet.
"Pernah lihat kejadian serupa dimari, Pajero lawan arah. Papasan sama driver Land Cruiser diteriakin "gue bayarin sini mobil murah lu" puas banget dengernya," ujar gede***.
"Aturan mah diem pepetin di garis kuning, buka kaca dah tu. Om kalau pergi otak jangan lupa dibawa," kata nien***.
"Kalau mau punya hak istimewa, yang bawa mobil pajeronya masuk ke ambulance atau mobil jenazah dulu," komen queen***.
Baca Juga: Kali Pertama, Basket Popda Kota Solo Pertandingkan Kategori Sekolah Dasar
"Baru punya mobil kayak gitu sombongnya minta ampun, seakan-akan jalan milik sendiri. Hoy bukan loe doang yang punya mobil kayak gitu, jutaan orang juga punya," kata aji***.
"Udah saatnya polisi menilang mobil jenis pajero, fortuner, dan inova. Jangan motor mulu napa," kata kream***.
Kontributor : Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Intip Menu Warung Makan Nunung di Solo: Bisnis yang Dibantu Raffi Ahmad
-
Hasil BRI Liga 1: Arema Sikat MU dalam Drama 6 Gol, Malut Hancurkan Persis Solo 3-0
-
Rawan Tak Tepat Sasaran, Kebijakan Hapus Buku Kredit UMKM Butuh Kajian Lagi
-
Macet Bikin Rugi Rp 62 Triliun, Begini Cara Polri Urai Kemacetan di Jakarta
-
Bukan Bull Bar ala Pajero Sport, Pengguna Yamaha Aerox Pilih Gunakan Ini untuk Perlindungan Total
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya
-
Dok! APBD Jatim 2025 Disahkan, Intip Rinciannya
-
Pengamat: Ketokohan Khofifah-Emil Ternyata Jadi Magnet Pemilih Mataraman
-
Cawagub Lukman Ingin Merevolusi Transportasi dengan Membangun KRL ke Bandara