SuaraJatim.id - Makna nama Gibran beredar di media sosial (Medsos). Hal itu diunggah dalam bentuk video dengan durasi beberapa detik.
Di video, terdengar suara yang diduga Presiden Joko Widodo (Jokowi). Dari suara itu, terungkap singkatan nama Gibran.
Katanya, Gibran merupakan singkatan dari 2 kata. Yakni gigih dan berani.
"Gibran Rakabuming. Gibran tu singkatan dari gigih dan berani," tulis narasi di video yang mengutip suara tersebut, Selasa (26/12/2023).
Baca Juga: Relawan Prabowo-Gibran Ditembak Saat Ngopi, Saksi Mata Lihat Pelaku Bawa Motor Honda PCX
Suara itu ingin Gibran menjadi orang yang punya semangat hidup. Sama seperti namanya.
"Saya ingin putra pertama saya punya semangat hidup. Seperti namanya," lanjutnya.
Admin dari akun itu juga memberikan keterangan di unggahannya. Ia menuliskan siingkatan dari nama pasangan dari Prabowo Subianto tersebut.
"Gibran = Gigih & Brani (Berani)," singkatnya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Pemilih PDIP dan Nasdem Kepincut dengan Penampilan Gibran di Debat Cawapres Versi Survei Indikator
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Beberapa dari mereka menuliskan kalimat semangat yang ditujukan untuk Gibran.
"semangat terus ya mas gibran demi indonesia emas... Love you All.. s," ucap @nurul*****.
"Indonesia Emas, menantimu Prabowo Gibran," kata @indir*****.
"Aq tetep prabowo gibran," aku @miswa*****.
"2 detik kau Ucapkan Selamat Natal itu memberikanku Pencerahan untuk memilih Nomor 2 nantinya......suwun Bro Gibran ," tutur @yekaj*****.
"Mas Gibran Kereeeennnn ," puji @aleth*****.
"Presiden harus mengayomi dan merangkul rakyat bagus dilaksanakan oleh Mas Gibran," tambah @mimif*****.
"Tetap santun rendah hati mas gibran gas pollll," lugas @ekotr*****.
Berita Terkait
-
Bukti Postingan Fufufafa Hilang, Terciduk Hapus Komentar Politik dan Bahasa Ofensif
-
Budi Arie Kekeuh Sebut Gibran Rakabuming Bukan Fufufafa, Warganet: Siapa yang Percaya Omongannya?
-
Takut Indonesia Makin Terpuruk, Amien Rais Ingatkan Jokowi: Kita Semua Pasti Mati
-
Jejak Akun Fufufafa Banggakan Artikel Gibran Jadi CEO di Usia 25 Tahun, Netizen: Narsis
-
Resmi Terima SK Kepengurusan Golkar, Bahlil Pastikan Tak Ada Nama Jokowi dan Gibran
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Cawagub Risma akan Normalisasi Sungai Kali Porong untuk Sumber Air: Kalau Beli Mahal
-
Terkuak Pemicu Pembacokan Sampang, Polda Jatim Beberkan Motif Sebenarnya
-
Dok! APBD Jatim 2025 Disahkan, Intip Rinciannya
-
Pengamat: Ketokohan Khofifah-Emil Ternyata Jadi Magnet Pemilih Mataraman
-
Cawagub Lukman Ingin Merevolusi Transportasi dengan Membangun KRL ke Bandara