SuaraJatim.id - Calon Presiden (Capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto terbilang cukup sering mendapat cacian, makian bahkan hingga fitnah dari pihak luar. Meski demikian, para pendukung Prabowo mengaku tetap setia mendukung Ketua Umum Partai Gerindra itu.
Kini pria yang menjabat Menteri Pertahanan (Menhan) RI itu mencalonkan diri pada Pilpres 2024 dan mendapat nomor urut 2 yakni Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran).
Dukungan terhadap Prabowo itu salah satunya terungkap melalui unggahan Menhan RI itu saat menemani Presiden RI Joko Widodo(Jokowi) menghadiri Perayaan Natal Nasional 2023 di Surabaya, Jawa Timur (Jatim), Kamis (28/12/2023).
"Menyapa saudara-saudara kita umat Kristiani yang hadir dalam perayaan Natal Nasional 2023 bersama Presiden RI @jokowi di Surabaya, Jawa Timur," tulis Prabowo melalui akun Instagram pribadinya, @prabowo.
Unggahan Prabowo itu sontak diramaikan oleh beragam komentar para pendukungnya yang mengaku akan total mendukung paslon Prabowo-Gibran pada Pilpres 2024 mendatang.
"DI HINA DI CACI MAKI, TIDAK TUMBANG... INDONESIA BUTUH PEMIMPIN MENTAL MILITER (emoji pis 2x)," tulis akun @achilskyyx mengomentari unggahan Prabowo.
"gass poll dukung Pak Prabowo (emoji tangan terkepal) (emoji wajah mata love)," ungkap @sara_habdilah13 ikut berkomentar.
"kayak slogan nya , di fitnah di caci ya senyumin aja (emoji api) (emoji tertawa) ALL IN PRABOWO. Indonesia butuh pemimpin yang keras untuk periode sekarang," timpal @ilhamsumbodoajipamungkas.
prabowo menang menang pasti menang (emoji pis) (emoji metal)," ujar @negarawan98.
Baca Juga: Dampingi Jokowi di Perayaan Natal Nasional 2023, Publik Tambah Yakin Pilih Prabowo
"Satu putaran buat pak GEMOY (sebutan lan Prabowo-red) (emoji love 3x)," celetuk @akbarfikriansa.
"Prabowo Gibran Optimis Menang 2024 (emoji love 5x)," pungkas @__wiyy_
Tag
Berita Terkait
-
Dampingi Jokowi di Perayaan Natal Nasional 2023, Publik Tambah Yakin Pilih Prabowo
-
Siapa Sosok Cewek yang Diikuti Gibran di TikTok, Masih Saudara?
-
Elektabilitas Prabowo-Gibran Ungguli AMIN dan Ganjar-Mahfud Hampir di Seluruh Wilayah, Ini Daftarnya
-
Unggul di Berbagai Wilayah, Prabowo-Gibran Terpaut Tipis dari Ganjar-Mahfud di Wilayah Ini
-
Prabowo-Gibran Tak Kalah Perkasa dari AMIN di Wilayah Anies Baswedan, Ganjar-Mahfud Tertinggal Jauh
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kronologi Lansia Ditabrak Kereta Api Sritanjung di Lumajang, Begini Kondisinya
-
4 Kecamatan di Ponorogo Terendam Banjir, Ini Penjelasan BPBD
-
Heboh Jaksa Kejari Madiun Ditangkap Kasus Pemerasan Kades, Ini Penjelasan Kejati Jatim
-
Kronologi Bus PO Jaya Utama vs Karimun di Tuban, 2 Orang Tewas di Lokasi
-
Kronologi Penusukan Remaja hingga Tewas di Madiun, Pelaku Beli Pisau Online Sebelum Tahun Baru 2026