SuaraJatim.id - Viral di media sosial aksi seorang pengamen di Jember diduga lakukan eksibisionis atau menunjukkan kemaluannya.
Aksi sang pengamen beredar luas, salah satunya dibagikan akun Instagram @media.jember. Dalam unggahannya terlihat seorang pengamen mengenakan jaket warna cokelat dengan celana denim biru.
Sang pengamen membawa gitar. Dia terlihat mengambil uang dengan membalikkan badan.
Terdengar suara seorang wanita menyebutkan bahwa sosok tersebut merupakan pengamen cabul. "Iki loh rek wonge seng jareku wonge cabul (iki loh orangnya yang kataku orangnya cabul)" ujar perempuan dalam video dikutip pada Rabu (26/6/2024).
Pada keterangan unggahannya dituliskan pengamen tersebut biasa beroperasi di wilayah Kencong, Jember.
Pemilik akun menuliskan pelaku memiliki ciri khas yang biasa diucapkan saat mengamen. "Ciri khasnya ngomong nya 'makasih cantik sambil pegang tangan'," tulis akun tersebut.
Pengamen tersebut akan memperlihatkan alat vitalnya bisa kondisi sekitar sepi.
Unggahan tersebut mendapat komentar banyak warganet. Beberapa heran kenapa masih dikasih uang.
"Malam² ngamen di pedesaan," tulis akun @awa*****.
Baca Juga: Nekat Demi 'Party' Gila, 2 Pria Jember Tewas Usai Minum Alkohol Campur Minuman Energi
"Harusnya kasih pis tipis," komentar akun @neno****.
"Knp masih dikasih duit? Ngerekamnya gk dr depan aja kak?" komentar @farah_feb*******.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pemain Terbaik Liga 2: Saya Siap Gantikan Ole Romeny!
- Pemain Arsenal Mengaku Terbuka Bela Timnas Indonesia
- 1 Detik Pascal Struijk Resmi Jadi WNI, Cetak Sejarah di Timnas Indonesia
- 4 Sedan Bekas Murah di Bawah Rp 30 Juta: Perawatan Mudah, Cocok untuk Anak Muda
- Pelatih Belanda Dukung Timnas Indonesia ke Piala Dunia: Kluivert Boleh Ambil Semua Pemain Saya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan RAM 12 GB Memori 512 GB, Performa dan Kamera Handal
-
Tiba di Mapolresta Solo dengan Senyum Lebar, Jokowi Ucapkan Ini ke Wartawan
-
Datangi Mapolresta Solo, Jokowi Jalani Pemeriksaan Kasus Fitnah Ijazah Palsu
-
Jokowi Hari Ini Diperiksa di Mapolresta Solo, Tunjukkan Ijazah Asli?
-
Jelang Super League, PSIM Yogyakarta Ziarahi Makam Raja: Semangat Leluhur untuk Laskar Mataram
Terkini
-
Ketika Bingung Memilih, Inilah Cara Meminta Jawaban Langsung dari Allah
-
Gubernur Khofifah Perkuat Sentra Pangan Tuban dengan Penyerahan Alsintan ke 15 Gapoktan
-
BRI: Peluncuran KDMP oleh Presiden Jadi Momen Penting dalam Membangun Fondasi Ekonomi Kerakyatan
-
Viral Banyak Sarjana Susah Cari Kerja? Ini 5 Solusi dari Allah untuk Anda
-
Desain Kamar Tidur Anak dengan Furnitur Custom: Worth It Nggak, Sih?