SuaraJatim.id - Kabar mengejutkan datang dari Mantan Bupati Lumajang Thoriqul Haq yang diperiksa Subdit III Tipidkor Ditreskrimsus Polda Jawa Timur.
Dirreskrimsus Polda Jatim, Kombes Pol Luthfie Sulistiwawan membenarkan adanya pemeriksaan terhadap politkus PKB tersebut.
Hanya saja, dia belum memberikan keterangan lebih lanjut terkait pemeriksaan tersebut. Luthfie beralasan masih tahap awal.
“Masih pemeriksaan awal, masih didalami,” kata Luthfie dikutip dari BeritaJatim--partner Suara.com, Selasa (3/9/2024).
Baca Juga: Gerindra Keluarkan Rekom untuk Indah-Yudha Adji, Pilbup Lumajang Mulai Panas
Informasi yang dikumpulkan, Thoriqul Haq yang juga bakal calon Bupati Lumajang itu mendatangi Polda Jatim pada Selasa (03/09/2024).
Thoriq datang ke Polda Jatim sekitar pukul 14.00 WIB dan langsung menjalani pemeriksaan gedung Ditreskrimsus Polda Jawa Timur.
Sampai menjelang magrib, Thoriq belum keluar dari gedung Ditreskrimsus Polda Jatim.
Belum jelas pemeriksaan Thoriq tersebut terkait apa. Namun, kabar yang beredar Thoriq dipanggil untuk menjelaskan terkait dana kebencanaan.
Belum jelas juga dana kebencanaan yang dimaksud. Belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian.
Baca Juga: Detik-detik Truk di Jalan Lumajang-Jember Terbakar, Warga Panik Api Merembat ke Rumah
Berita Terkait
-
Review Film Twisters: Lebih Bagus dari yang Pertama atau Cuma Nostalgia?
-
Pemerintah Lakukan Pengamanan Kegiatan Salat Idul Fitri dan Lokasi Rawan Bencana
-
Terjadi Musim Pancaroba Selama Periode Lebaran, Pengelola Wisata Diminta Siapkan Mitigasi Bencana
-
Jakarta dan Jawa Barat Masih Berpotensi Hujan Sampai 1 April, BNPB Lakukan Rekayasa Cuaca
-
Pemerintah Bentuk Tim Mitigasi, Cegah Banjir Besar Jabodetabek dan Cianjur Terulang
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
Terkini
-
Miris! Istri di Blitar Dibacok Mantan Suami Saat Antarkan Anak ke Mertua
-
Mengatur Pola Makan Sehat Selama Lebaran, Ini Tips dari Dosen Gizi Universitas Airlangga
-
Antusiasme Tinggi, 75.483 Penumpang Gunakan Kereta Api pada Hari Pertama dan Kedua Lebaran 2025
-
Banjir Kepung Ngawi: 15 Desa Terdampak
-
Kronologi Mobil Elf Berpenumpang Terbakar di Tol Madiun