SuaraJatim.id - Ratusan makan di Hutan Brongkos Desa Siraman, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Blitar terpaksa dibongkar.
Pembongkaran tersebut dilakukan untuk pelebaran jalan di wilayah tersebut.
Kepala Bidang Peningkatan Kapasitas Lingkungan Hidup Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Blitar, Hakim Catur Yulianto mengatakan, sedikitnya ada 486 makam yang dibongkar.
Rencananya, makam-makan tersebut akan dipindahkan di bagian belakang. “Itu dipindahkan ke bagian belakang saja, cuma digeser,” ujarnya dikutip dari Metaranews.co--partner Suara.com, Selasa (14/1/2025).
Baca Juga: Shin Tae-yong Diputus Kontrak, Kantor PSSI Blitar Jadi Sasaran Luapan Kekecewaan
Pemindahan makan tersebut terkait dengan rencana pemerintah pusat yang akan melebarkan jalan di wilayah Brongkos, Kesamben, Kabupaten Blitar.
Jalan berkelok di kawasan tersebut nantinya akan dibuat lurus dengan dibangun jembatan. “Itu kan pemerintah pusat akan melakukan pelebaran jalur, sehingga lokasi makan itu akan digunakan untuk jalan, dan sesuai dengan kesepakatan makan itu kemudian kami relokasi ke bagian belakang,” ungkapnya.
Pemindahan makam ditargetkan selesai dalam tujuh hari ke depan. Sebelum dipindahkan, warga dan dinas melakukan serangkaian upacara adat.
“Kita targetkan proses pemindahan makam ini bisa selesai dalam tujuh hari ke depan,” tegasnya.
Total ada 4 titik yang bakal dilakukan pelurusan jalur mulai dari Kecamatan Kesamben hingga Karangkates, Malang. Semua proyek tersebut dikerjakan langsung oleh Kementerian PUPR.
Baca Juga: Industri Rokok SKT Serap Banyak Tenaga Kerja Perempuan di Jatim
Berita Terkait
-
Menelisik Tingkat Keimanan Manusia dalam Buku Jalan Takwa
-
Makam Perempuan Bersenjata Berusia 1100 Tahun Ditemukan di Hongaria, Simpan Rahasia Apa?
-
AHY Tinjau Proyek Jalan Tol yang Dibangun Pakai Bambu
-
Sebelum Temui Prabowo di Istana Bogor, PM Jepang Shigeru Ishiba dan Istri Datangi TMPN Utama Kalibata
-
Makam Dokter Berusia 4100 Tahun Ditemukan, Ternyata Orang Penting di Mesir!
Terpopuler
- STY Tiba-tiba Muncul Saat Patrick Kluivert Datang: Kemarin ke Mana?
- Tolak Mobil Dinas Gubernur Jawa Barat, Ini Daftar Koleksi Mobil Mewah Dedi Mulyadi
- Nama Mahfud MD Terseret Kasus Plat Nomor RI 36, Kok Bisa?
- Silsilah Keluarga Marselino Ferdinan yang Baru Saja Cetak Sejarah di Piala FA
- Pengacara Vadel Badjideh Bawa Kabar Buruk Lagi dari Laura Meizani: Ada yang Tidak Beres
Pilihan
-
Profil Sultan Bachtiar Najamudin, Ketua DPD Usul Program Makan Gratis Dibiayai Zakat
-
Belum Termasuk PPN, Unilever Jual Bisnis Es Krim Rp7 Triliun ke Magnum Indonesia
-
Patrick Kluivert Bertemu 3 Pemain Keturunan, Satu Langsung Salaman!
-
3 Pelajaran dari STY untuk Patrick Kluivert Jelang Timnas Indonesia Lawan Australia
-
Harga Emas Antam Melonjak, Tembus Rp1.564.000/Gram
Terkini
-
Eks Ketua PN Surabaya Ditahan, Kejagung Temukan Uang Rp21 miliar di Rumahnya
-
Bocah 4 Tahun di Jombang Hilang Misterius Saat Hujan
-
Ratusan Makam di Hutan Brongkos Blitar Dibongkar
-
Pergerakan Persik Kediri Belum Berhenti di Bursa Transfer
-
Hari Kedua MBG di Surabaya, Muncul Permasalahan Baru yang Harus Dievaluasi