SuaraJatim.id - Indonesia mempunyai 2 musim dalam setahun, musim kemarau dan hujan. Sehingga beberapa daerah memiliki intensitas yang berbeda. Bagi daerah yang minim air dan menggantungkan hidup pada air hujan tentunya akan kesulitan bila saat kemarau. Begitu juga bagi daerah yang terlalu banyak air kesulitan bila musim penghujan datang. Berikut doa turun hujan.
Ketika hujan datang kita terbiasa membaca doa turun hujan seperti umum.
Allahumma shoyyiban nafi'an
Artinya:
Baca Juga:BMKG Imbau Waspadai Potensi Hujan di Kawasan Gunung Semeru
"Ya Allah, turunkanlah pada kami hujan yang bermanfaat."
Namun ternyata ada doa turun hujan lain yang bisa dibaca sesuai kondisi. Berikut ini akan disebutkan beberapa doa turun hujan sesuai kondisi yang terjadi:
Berdasarkan hadis riwayat Al Bukhori, berikut ini doa ketika turun hujan lebat yang pernah dibaca Rasullullah SAW.
Allahumma haawalaina wa kaa 'alaina allahumma 'alal aakami wal jibaali, wazh zhiroobi, wa buthunil awdiyati, wa manaabitisy syajari
Baca Juga:Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu 11 Desember: Siang Sebagian Wilayah DKI Hujan
Artinya