Emil Dardak dan Bayu Airlangga Terpilih Sebagai Calon Ketua Partai Demokrat Jawa Timur

Ketua Badan Pemenangan Organisasi Kaderisasi dan Keanggotaan DPP Partai Demokrat Herman Khaerun mengapresiasi dan mengucapkan selamat kepada seluruh pengurus dan kader partai.

Abdul Aziz Mahrizal Ramadan
Jum'at, 21 Januari 2022 | 11:38 WIB
Emil Dardak dan Bayu Airlangga Terpilih Sebagai Calon Ketua Partai Demokrat Jawa Timur
Sekjen DPP Partai Demokrat Teuku Riefky Harsya (tengah) mengangkat tangan dua calon Ketua Demokrat Jatim, Emil Elestianto Dardak (kanan) dan Bayu Airlangga (kiri), di sela Musda VI di Surabaya, Kamis (20/1/2022). [ANTARA/Fiqih Arfani]

"Tes akan dilaksanakan di Jakarta di hadapan Tim 3, yakni Ketua Umum, Sekjen, dan Ketua BPOKK. Siapa pun yang dipilih oleh Ketum maka dialah putra terbaik partai, dan semua kader wajib mendukungnya," tutur Reno.

Di sisi lain, Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) berpesan Musda VI menjadi ajang konsolidasi dan tidak dijadikan untuk memecah belah soliditas kader.

"Saya memahami saat jelang musda ada dinamika dan suasana menghangat, dan akan jadi aneh kalau dingin. Hangat boleh tetapi jangan sampai panas terbakar. Saya yakin Demokrat Jatim dewasa dan tunjukkan demokrat partai cerdas dan bermartabat," pesannya yang disampaikan secara virtual.

Baca Juga:Irfan Suryanagara dan Anto Sukartono Siap Berebut Kursi Ketua DPD Partai Demokrat Jabar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini