Sementara gelandang Putra Delta Sidoarjo, Sandi Septian memohon maaf kepada masyarakat Sidoarjo dan manajemen atas hasil buruk yang diraih kali ini.
"Kami di lapangan bekerja keras berusaha meraih 3 poin. Namun kenyataannya di lapangan berbeda. Kami berjanji akan membalasnya di laga kandang," tegas Sandi.