Kali Lamong Meluap Akibatkan Kawasan Pakal Banjir, Beruntung Tak Sampai Masuk Area GBT

Banjir yang terjadi akibat meluapnya Kali Lamong ini, membanjiri Jalanan depan Gelora Bung Tomo (GBT)

Galih Priatmojo
Jum'at, 24 Februari 2023 | 18:44 WIB
Kali Lamong Meluap Akibatkan Kawasan Pakal Banjir, Beruntung Tak Sampai Masuk Area GBT
Akibat dari meluapnya Kali Lamong, Jalan depan GBT banjir, tampak banyak kendaraan bermotor terjebak banjir, Jumat (24/2/2023). [Kontributor/Dimas Angga P]


"Untuk warga berhati-hati, terlebih saat air lagi tinggi, takutnya tak terlihat hingga terpelosok nantinya," tandasnya.

Kontributor : Dimas Angga Perkasa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini