SuaraJatim.id - Suminem (55), perempuan paruh baya yang ditemukan tewas di kamar rumahnya di kawasan Sidoarjo, Jawa Timur dengan kondisi telunkup dan pisau dapur masih menancap di bagian dada. Mayat nenek Suminem pertama kali ditemukan suaminya, Hadi Sumanto (60) pada Rabu (27/3/2019).
“Waktu kami lakukan olah TKP, korban telungkup dan ada pisau menancap di dada,” ucap Kasat Reskrim Polresta Sidoarjo, Kompol Muhammad Harris seperti dikutip Beritajatim.com.
Sebelumnya, kata Harris, korban sempat bermain bersama cucu laki-lakinya yang masih berusia 17 bulan. Suminem dan suaminya menumpang diketahui menumpang di rumah sang anak sambil mengurus cucu.
“Korban dan suaminya tinggal di rumah anaknya. Saat itu hanya ada korban, suami dan cucunya. Anak dan menantu korban sudah bekerja,” kata dia.
Korban ditemukan, sambung Harris, kala suaminya memanggil-manggil istrinya tapi tidak ada jawaban. Sumanto memang biasa dirawat istrinya lantaran menderita penyakit stroke.
Lantaran tak disauti, Sumanto yang menggunakan alat bantu jalan (kruk), mencari korban. Sumanto pun langsung syok melihat kondisi istrinya tersebut sudah terbujur kaku. “Suami korban berteriak meminta tolong kepada warga sekitar,” jelas dia.
Kejadian itupun langsung dilaporkan ke Mapolsek Sukodono. Petugas Polsek Sukodono dan Kasat Reskrim Polresta Sidoarjo yang berada di lokasi langsung melakukan olah TKP. “Barang bukti berupa sebilah pisau dapur kami amankan,” bebernya.
Jenazah korban kemudian oleh polisi dievakuasi ke Rumah Sakit Pusdik Gasum Porong, Sidoarjo untuk dilakukan visum. “Masih kami selidiki terkait peristiwa ini. Tapi dugaan sementara, korban bunuh diri. Karena pisau tersebut dalam keadaan dipegang oleh korban, dan ada bekas sayatan di leher korban,” ungkap Harris menutup
Baca Juga: Genjot Pendapatan Negara, Menteri Sri Mulyani Resmikan Program Secondment
Berita Terkait
-
Sempat Mengeloni 2 Anaknya, Ibu Muda Tewas Dicelurit Pembunuh Misterius
-
Ratusan pengungsi Muslim Syiah Sampang Dipastikan Bisa Nyoblos di Sidoarjo
-
Bunuh Majikan karena Dipecat, Buruh Proyek: Saya Kalap dan Emosi
-
Hari Ini, Polisi Gelar Rekonstruksi Pembunuhan Eljon Manik di Bekasi
-
Cinta Terlarang Peracik Sianida, Bunuh Suami Setelah Sebulan Berselingkuh
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak