SuaraJatim.id - Terdakwa kasus pencemaran nama baik melalui ujaran kebencian Idiot, Ahmad Dhani Prasetyo, menggunakan hak pilihnya di tempat yang sama seperti Vanessa Angel, yakni TPS 31 di Rutan Kelas I Surabaya, di Sidoarjo.
Disampaikan anggota KPPS, Ahmad Dhani lebih dulu mencoblos daripada Vanessa Angel—terdakwa kasus prostitusi online.
"Tadi Dhani seusai mandi langsung nyoblos. Setelah itu baru Vanessa," ujar anggota KPPS, Rabu (17/4/2019).
Tidak ada yang bisa mengabadikan gambar pentolan Band Dewa 19 itu saat mencoblos. Informasi dari Karutan Medaeng, Ahmad Dhani tidak mau diliput oleh media.
Sesuai absensi, suami Mulan Jameela itu terdaftar nomor urut 21. Sedangkan Vanessa terdaftar nomor urut 99. "Ini absensinya. Dhani nomor 21 dan Vanessa orang ke 99," kata anggota KPPS.
Ia menceritakan, saat memberikan hak suara, ayah Al, El dan Dul itu mengenakan kemeja warna putih lengan panjang. Setelah mencoblos, jari telunjuk kirinya yang dicelupkan tinta.
"Tadi pakai baju putih lengan panjang. Seusai nyoblos jari telunjuk kiri Dhani yang dicelupkan tinta sambil menunjukkan gaya dua jari.”
Untuk diketahui, ada empat Tempat Pemungutan Suara atau TPS disediakan Komisi Pemilihan Umum Sidoarjo di Rutan Medaeng. Yakni TPS 30 yang didirikan di dekat pintu masuk-keluar bagian dalam, TPS 31 di area bersantai, TPS 32 di lantai dua, dan TPS 33 di lapangan. Tema TPS ialah suasana penjara. Panitia Pemungutan Suara berkostum ala Bang Napi.
Tim dari Komisi Nasional Hak Asasi Manusia juga hadir memantau. Mereka menyoroti banyaknya tahanan dan narapidana yang tidak masuk dalam daftar pemilih.
Baca Juga: Jokowi - Ma'ruf Amin Menang Telak di Depok Markas Gerindra dan PKS
Untuk diketahui pula, penghuni Rutan Medaeng hampir tiga ribu orang. Namun, hanya 506 yang bisa mencoblos.
Kontributor : Achmad Ali
Berita Terkait
-
Satu Orang Ditembak di TPS Sampang, Bukan Dua Kubu Pilpres 2019
-
FPI Bawa Garuda Merah ke TPS, Polisi: Kalian Mau Buat Onar?
-
Mengapa Maia Estianty Pilih Nyoblos Siang Hari?
-
Ketua KPPS Sumatera Selatan Ditusuk, KPU: Polisi Harus Tindak Tegas
-
Idrus Marham: Kami Diborgol Enggak Masalah Asal Gunakan Hak Pilih
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak