
SuaraJatim.id - Kejaksaan Negeri Jember, Jawa Timur terus mendalami kasus tindak pidana korupsi (Tipikor) terkait revitalisasi Pasar Manggisan, Tanggul. Terkini, kejaksaan masih menunggu hasil dari tim ahli.
Kasi Pidana Khusus (Pidsus) Kejari Jember, Herdian Rahardi mengatakan, bahwa dalam kasus revitalisasi pasar Manggisan ini, beberapa saksi sudah dipanggil termasuk menyegel pasar.
"Kita mengecek dari pekerjaaan, dari kualitas pekerjaan yang sudah real dikerjakan. Apa yang kurang, apa yang tidak sesuai degan spesifikasi, masih kita olah. Menunggu hasil pemeriksaan," ujar Herdian saat ditemui di kantor Kejaksaan Negeri Jember, Senin (15/7/2019).
Ia menjelaskan, tim ahli yang berjumlah tiga orang menjanjikan hasil pemeriksaannya pada Senin hari ini sudah kelar. Kemudian kejaksaan akan mengkoordinasikannya secepat mungkin, agar proses pemeriksaan segera selesai.
Baca Juga: Geger, Nama Caleg di Jember yang Sudah Meninggal Muncul Dalam Surat Suara
"Langkah ke depannya, dari hasil pemeriksaan ahlinya, dari BAP lalu kita simpulkan siapa yang paling bertanggung jawab atas kasus Pasar Manggisan," katanya.
Sementara untuk alat bukti disebutnya sudah cukup. Termasuk sudah ada 15 saksi yang berasal dari ASN dan kontraktor atau swasta.
Kontributor : Agung Kurniawan
Berita Terkait
-
Baut Rel Kereta Kendur? Tiga Anak di Jember Ini Sigap Bertindak! Videonya Bikin Kagum
-
Dari Pecel Gudeg Sampai Prol Tape, Jelajahi 7 Kuliner Unik Khas Jember
-
Dari Jember ke Korea: Bagaimana Megawati Hangestri Ukir Sejarah di Liga Voli Korea
-
Pembelaan Dewi Perssik Usai Dinyinyiri Gegara Kasih Beras 5 Kg dan Uang Rp 10 Ribu ke Warga Jember
-
Lebaran Duluan! Umat Islam di Jember Salat Ied Hari Ini
Terpopuler
- Ungkap Alasan Dukung Pemakzulan Gibran, Eks KSAL: Dia Enggak Masuk, Saya Ingin yang Terbaik!
- Selamat Datang Pascal Struijk di Timnas Indonesia, Ini Bisa Bikin China Ketar-ketir
- 25 Kode Redeem FF Terbaru 2 Mei 2025: Klaim Token SG2 hingga Skin Senjata Menarik
- Kapan Pinjol Legal Hadir di Indonesia? Jumlahnya Makin Menjamur, Galbay Bisa Dipenjara!
- 6 Rekomendasi HP Mirip iPhone, Mulai Rp 1,1 Jutaan Terbaik Mei 2025
Pilihan
-
Jadwal BRI Liga 1 Hari Ini: Persib Bandung Juara Sambil Nikmati Secangkir Kopi?
-
Legiun Asing Malut United Perusak Pesta Juara Persib Bongkar Ada Keanehan di Indonesia
-
Pesan Sayang Shin Tae-yong untuk Jay Idzes Cs Jelang Timnas Indonesia vs China
-
Selamat Tinggal, Elkan Baggott Kirim Pesan Perpisahan
-
Operasi Pekat: Polresta Solo Amankan Ratusan Miras di Tempat Hiburan Malam
Terkini
-
Gubernur Khofifah: Jatim Berhasil Jaga Kestabilan Harga, Inflasi April 2025 Terendah se-Pulau Jawa
-
Pendaki Jember yang Terjatuh di Jurang Gunung Saeng Dievakuasi Estafet
-
Evakuasi Pendaki Jember yang Hilang di Gunung Saeng Berjalan Alot: 2 Anggota Tim SAR Terluka
-
Pertandingan Persik Vs Persebaya Dibayangi Lampu Padam, Panpel Beri Jawaban
-
Kabar Baik! Pemprov Jatim Hapus Syarat Usia di Lowongan Kerja, Buka Peluang untuk Semua