SuaraJatim.id - Satu anggota Polres Pamekasan, Jawa Timur, terluka parah di bagian perut setelah dibacok orang tak dikenal, Selasa (10/12/2019).
Anggota reskrim berinisial IS itu diketahui sudah tergeletak bersimpah darah di Jalan KH Agus Salim, tepatnya depan Kantor Bank SPM Pamekasan.
Sebelumnya, IS diketahui berada di Jalan Sersan Mesrul, Gang II Kelurahan Gladak Anyar, Kabupaten Pamekasan. Ia berada di rumah salah satu warga setempat yang belum ditempati oleh pemiliknya.
Diduga, selepas ke luar dari rumah tersebut, IS diketahui sudah bersimbah darah akibat dibacok orang tak dikenal.
Baca Juga: Polisi Diserang di RSUD Tebing Tinggi Sumsel, 4 Personel Terluka
"Iya, kejadiannya di rumah ini," ucap salah seorang warga setempat yang enggan disebut namanya kepada Suarajatimpost.com—jaringan Suara.com.
Menurutnya, kala itu IS berusaha menyelamatkan diri meminjam sepeda motor milik anak warga setempat yang sedang belajar mengemudi.
Saat itu, kata warga tersebut, IS bersama sang istri. Saat sang istri melihat IS bersimbah darah, istrinya berteriak meminta pertolongan kepadanya.
"Saya bingung, mau membantu yang mana. Akhirnya saya ambil keputusan membantu istrinya. Istrinya minta tolong diantarkan ke rumahnya Desa Teja Timur," ungkapnya.
Sementara anggota Unit II Polres Pamekasan yang terkena bacok pergi menggunakan motor tetangga yang ia pinjam.
Baca Juga: Geger 4 Polisi Diserang Warga di Sumsel, 14 Tersangka Ditangkap
"Sepulang mengantar istrinya, saya lewat di depan SPM. Ternyata di sana diketahui ada orang yang tergeletak,” kata dia.
Berita Terkait
-
Merinding! Warga Pamekasan Temukan Benda Aneh Dibungkus Kain Kafan, Tertancap Banyak Jarum
-
Kabar Ulat Bulu Mematikan dari Amerika Bikin Geger Warga Pamakasan, Polisi Ungkap Fakta Sebenarnya
-
3 Pelaku Pengeboman Rumah Ketua KPPS Ditangkap! Motifnya Dendam Narkoba atau Politik?
-
Daya Tarik Pantai The Legend, Suguhkan Sunset Memukau di Pamekasan
-
Rumah Ketua KPPS Di Pamekasan Kena Teror Bom, Jenderal Bintang Dua Turun Tangan
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Pengamat Unair Soroti Undecided Voters Survei Litbang Kompas: 50 Persen Sudah Tentukan Pilihan
-
Pilgub Jatim Masih Dinamis, Hasil Survei Terus Bergerak
-
Foto Penangkapan Ivan Sugianto Viral, Warganet Sempat Curiga Ada yang Aneh
-
Di SMA Award 2024, Pj Gubernur Jatim Tekankan Konsistensi Jaga Prestasi Tingkat Nasional dan Internasional
-
Hasil Survei Terbaru Khofifah vs Risma vs Luluk, Siapa Unggul di Pilgub Jatim 2024?