Sementara itu, kondisi keamanan di Kota Blitar sudah kondusif. Pertokoan yang tadinya tutup sudah mulai kembali buka dan beroperasi kembali.
Meski begitu, kabar hoaks terus bermunculan terkait isu adanya korban jiwa dalam tragedi bentrokan di Blitar tersebut. Di berbagai media sosial marak isu ada satu orang yang meninggal dunia akibat insiden itu.
"Tidak ada (Korban jiwa). Kami sudah cek ke seluruh rumah sakit di Kota Blitar dan tidak ada yang meninggal dunia," ujar Kapolres Blitar Kota AKBP Leonard M Sinambela.
Korban yang tercatat pasca bentrokan ialah dua orang. Keduanya masing-masing berinisial RK, Aremania asal Tulungagung yang menderita patah kaki serta JF (15), Bonek asal Tambaksari Surabaya yang terluka parah di bagian wajahnya.
Baca Juga: Suporter Bentrok di Blitar, PSSI Serahkan ke Aparat Keamanan
Warga diminta untuk tidak mudah percaya dengan kabar yang belum pasti kebenarannya.
Kontributor : Farian
Berita Terkait
-
Aksi Tolak Transmigrasi di Nabire Diadang Aparat, Satu Demonstran Luka Kena Peluru Karet
-
Adu Pendidikan 2 Cabup Blitar Rijanto Vs Rini Syarifah, Panas Usai Debat Dihentikan
-
Kosambi Tangerang Mencekam, Warga Bakar Truk Tanah dan Bentrok dengan Polisi, Ini Penyebabnya
-
Skill Mumpuni Pemain Keturunan Blitar: The Next Thom Haye di Timnas Indonesia
-
Blitar City Walk, Wisata dan Kuliner Murah Meriah Dekat Makam Bung Karno Mirip Malioboro
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Bawaslu Jatim Minta Hormati Masa Tenang: Jangan Ada Pengumuman Hasil Survei
-
Pesan Penting Said Abdullah untuk Kader PDIP Jatim di Masa Tenang
-
Tega! Kronologi Suami di Gresik Aniaya Istrinya Hingga Meninggal
-
Gunakan Alat Seadanya, Emil Dardak Ikut Turunkan APK
-
APK Calon Kepala Daerah Dibersihkan dari Jalanan Kota Surabaya