SuaraJatim.id - Upaya untuk melakukan pemutusan penyebaran virus corona covid-19 di wilayah Kabupaten Sidoarjo, Jawa timur, terus dilakukan.
Rabu (6/5/2020) malam, Kali ini menyasar pada beberapa masjid yang menggelar Shalat Tarowih.
Seperti yang dilakukan oleh Gugus Covid-19 Sidoarjo saat lakukan rapid test terhadap jamaah di Masjid Al-Ikhlas di Perumahan Bluru Permai, Kabupaten Sidoarjo.
Hasilnya, sebanyak 6 dari 123 jemaah yang menjalani rapid test dinyatakan reaktif virus corona covid-19.
Kapolresta Sidoarjo Kombes Sumardji mengatakan, 6 orang tersebut akan menjalani isolasi di gedung BKD (Badan Kepegawaian Daerah) Sidoarjo.
Kemudian guna memastikan apakah keenam orang tersebut positif terpapar virus covid-19, pihaknya masih menunggu hasil tes swab.
“Besok akan dilakukan pemeriksaan swab. Jika hasilnya positif, langsung masuk rumah sakit,” tambahnya seperti diberitakan Suarajatimpost.com.
Diketahui, ada ratusan warga masih menunaikan salat Tarowih berjamaah di sejumlah Masjid di Sidoarjo.
Karena sesuai peraturan PSBB, sebagai upaya memutus mata rantai Covid-19 Shalat Tarowih dan Shalat Jum'at ditiadakan sementara waktu. Itu sebagai upaya physical distancing.
Baca Juga: Jemaah Sholat Tarawih di Batam Positif Virus Corona, Langsung Dikarantina
Kabar lain menyebut, tidak hanya di Masjid Al Ikhlas Bluru, Sidoarjo puluhan warga masih menunaikan shalat Tarowih di Masjid Baitu Syakur yang berada di jalan Raya Tropodo Waru, Sidoarjo.
Akan tetapi di masjid ini, sebanyak 29 orang dilakukan rapid test usai menunaikan salat Tarawih. Hasilnya, semua negatif.
Berita Terkait
-
Jemaah Sholat Tarawih di Batam Positif Virus Corona, Langsung Dikarantina
-
Nekat Masih Sholat Tarawih, 6 Jemaah Positif Corona di Sidoarjo
-
Belum Ada Penyemprotan Disinfektan di Sidoarjo, Warga Swadaya Gerak Sendiri
-
Selain Digebuki Tabung Gas, Totok Tusuk Kemaluan Mertua Pakai Gunting
-
Habis Bunuh Mertua Pakai Tabung Gas, Totok Sempat Antar Katering ke Gresik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
BRI Dukung Prestasi Atlet Indonesia Peraih Medali SEA Games 2025 Lewat Penyaluran Bonus
-
Tragis Kecelakaan Kereta Api di Bojonegoro, Pengendara Motor Tewas Ditabrak Argo Bromo Anggrek
-
Detik-detik Truk Muatan Cabai Tabrak Motor di Mojokerto, Seorang Tewas dan Sopir Luka Parah
-
Fakta Baru Skandal Ponpes Bangkalan, Dua Bersaudara Oknum Lora Diduga Lecehkan Santriwati yang Sama
-
Rumah 2 Lantai Terbakar di Simo Gunung Surabaya, 6 Penghuni Luka-luka