SuaraJatim.id - Bagi kamu warga Jatim yang belum mendapat vaksin, berikut informasi jadwal dan lokasi vaksinasi Covid-19 di Lumajang, Blitar, Sidoarjo, dan Gresik buat kamu. Ayo buruan daftar biar nggak kehabisan kuota.
Lumajang
Gebyar Vaksinasi
Jadwal: 18-31 Agustus 2021
Baca Juga: HUT ke-76 RI, Polisi di Surabaya Juga Hentikan Pengendara di Jalan Hormati Merah Putih
Sasaran: usia 12 tahun ke atas
Untuk warga Lumajang yang belum vaksin, yuk merapat dan segera daftarkan dirimu.
Informasi lebih lanjut mengenai RS Bhayangkara Lumajang dapat menghubungi : (WhatsApp/Telp) +62 813-3154-9855 / 0334-881646)
Sidoarjo
Lokasi: PKM Balongbendo
Baca Juga: Polda Jatim: Enam Orang Terduga Teroris Diamankan Densus 88
Jadwal: 19 Agustus 2021
Vaksin: dosis 1 dan 2 Astrazeneca
Pendaftaran melalui link: bit.ly/vaksinasiAZ19ags
Link dibuka pada tanggal 17 Agustus jam 09.00 dan akan ditutup sewaktu-waktu jika kuota sudah terpenuhi.
Blitar
Jadwal: Kamis, 19 Agustus 2021
Jam: 07.00 WIB
Lokasi: Kampung Coklat
Syarat dan ketentuan:
1.Masyarakat wilayah Kecamatan Kademangan usia 18 tahun ke atas
2. Kondisi fisik sehat
3. fotocopy KTP/KK yang disertai nomor telepon aktif (dapat menerima sms dan telepon)
4. Membawa bolpoin
5. Sarapan terlebih dahulu
6. Untuk lansia dimohon datang bersama pendamping
Gresik
Info jadwal vaksin dosis 1 untuk WARGA Kabupaten Gresik.
Pendaftaran akan dibuka hari Rabu tanggal 18 hingga 31 Agustus 2021 di gedung Wahana Ekspresi Pusponegoro (WEP), jalan Jaksa Agung Suprapto, Tlogobendung, Bedilan, Kecamatan Gresik, Kabupaten Gresik.
Kuota tersedia untuk 600 orang perharinya! Yuk semangat vaksin.
Jangan lupa daftar secara online melalui aplikasi GRESIKPEDIA.
Kontributor: Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Viral Seorang Remaja Terlempar dari Wahana Pendulum di Jatim Park 1, Sabuk Pengaman Tak Berfungsi?
-
KPK Ungkap Alasan Belum Tahan Anwar Sadad Cs di Kasus Dana Hibah Jatim
-
Geledah Rumah La Nyalla dan Lokasi Lain di Kasus Dana Hibah Jatim, KPK Sita Sejumlah Barang Bukti
-
Usai 'Acak-acak' Rumah La Nyalla Mattalitti, KPK Geledah Kantor KONI Jatim
-
Geledah Lokasi Lain Selain Rumah La Nyalla, KPK: Saat Ini Belum Bisa Dibuka
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
Terkini
-
Makin Ramah Pengguna, BRImo Hadir dengan Bahasa Indonesia dan Inggris
-
Pendaftaran Tanah Elektronik: Khofifah Dorong Notaris & PPAT Jatim Lebih Efisien!
-
Berikut Ini Kisah Sukses Bening by Helena Bersama BRI
-
Gubernur Khofifah Komitmen Bangun Moderasi Beragama Diajarkan Sejak Dini, Jaga Sinergi dengan BNPT
-
Puluhan Mantan Karyawan yang Ijazahnya Ditahan Resmi Lapor Polisi