SuaraJatim.id - Seekor lumba-lumba ditemukan terdampar dan mati di pesisir pantai Desa Kramat, Tlanakan, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur. Belum diketahui penyebab hewan mamalia itu terdampar.
Video lumba-lumba yang terdampar itu kemudian diunggah ulang oleh akun instagram @infomdr. Dalam video terlihat seekor lumba-lumba yang mati berada di bawah jembatan.
Badan lumba-lumba tersebut sudah berada di daratan dan sesekali terkena air. Sejumlah warga juga tampak melihat kondisi lumba-lumba tersebut dari atas jembatan.
Hingga kini belum diketahui apa penyebab hewan mamalia itu terdampar.
Baca Juga: Amunisi Anyar Madura United Asal Korsel, Kim Jin-Sung Mulai Latihan Bareng Tim
Sejumlah warganet pun mengaku kasihan melihat kondisi hewan lucu tersebut.
"Kasihan banget," ujar @mce***
"Duh kasian," kata @jim***
Sebelumnya, tepatnya pada Februari lalu, puluhan lumba-lumba juga terdampar di perairan dangkal di Selat Madura, Jawa Timur. Bahkan, videonya sempat viral di media sosial
Fenomena tersebut tepatnya terjadi di Pantai Modung, Bangkalan, Madura
Baca Juga: Malam Naas Bagi 2 Kakek di Bangkalan, Terkapar Dibacok Orang Misterius
Belum diketahui pasti penyebab puluhan lumba-lumba ini bisa terdampar. Bahkan, ada beberapa ekor lumba-lumba yang mati.
Kontributor: Fisca Tanjung
Berita Terkait
-
Amunisi Anyar Madura United Asal Korsel, Kim Jin-Sung Mulai Latihan Bareng Tim
-
Malam Naas Bagi 2 Kakek di Bangkalan, Terkapar Dibacok Orang Misterius
-
Resep dan Cara Masak Soto Daging Madura, Silakan Coba di Rumah
-
Madura United Siapkan 30 Pemain untuk Arungi Liga 1 2021-2022
-
Wisata Bali: Kisah Lumba-lumba dan Nama Pondok Lovina yang Kini Disimpan
Tag
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
- Cari Mobil Bekas Matic di Bawah Rp50 Juta? Ini 5 Pilihan Terbaik yang Tak Lekang oleh Waktu
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
-
6 Pilihan Sepatu Lari Hitam-Putih: Sehat Bergaya, Terbaik untuk Pria dan Wanita
-
Pak Erick Thohir Wajib Tahu! Liga Putri Taiwan Cuma Diikuti 6 Tim
Terkini
-
Lantik Anggota KPID Jatim, Khofifah Ajak Wujudkan Ruang Digital yang Sehat
-
Dahsyatnya Shalawat Jibril: 4 Keutamaannya yang Menggetarkan Hati
-
Tabur Bunga di Selat Bali, Harapan Keluarga Bertarung dengan Kenyataan
-
Belum Kebagian BSU? Cuan Akhir Pekan Tetap Bisa dari Saldo DANA Kaget! Cek 3 Link Ini Sekarang!
-
5 Ciri Pemilik Ajian Pancasona dan Rawarontek, Kebal dan Tembus Dunia Ghaib