SuaraJatim.id - Jawa Timur terkenal dengan masakannya yang mampu menggoyang lidah. Berbagai masakan pedas juga menjadi salah satu andalannya.
Tidak heran banyak orang yang ketagihan untuk kembali mencicipi makanan khas Jawa Timur.
Namun, jika kamu belum mempunyai waktu untuk berkunjung dan mencicipi makanan tersebut secara langsung, kamu bisa membuatnya sendiri lho di rumah.
Dengan membuat masakan sendiri kamu bisa menyesuaikan porsi yang kamu butuhkan. Selain itu olahan bumbu yang kamu gunakan juga bisa disesuaikan dengan selera.
Ada banyak menu masakan Jawa Timur yang mudah dibuat lho. Selain mengenyangkan, masakan Jawa Timur juga cocok untuk hidangan makan bersama keluarga.
Berikut beberapa Resep Masakan Khas Jawa Timur.
1. Rujak cingur
Bahan:
- Lontong secukupnya.
- Tahu dan tempe goreng secukupnya.
- 250 gr cingur sapi, rebus empuk (bumbui bawang putih, ketumbar dan garam), goreng sebentar, potong-potong.
- 1 buah mentimun.
- 1 ikat kangkung, rebus.
- 1 ikat kecil kacang panjang, potong dan rebus.
- 1 genggam tauge, rendam air panas.
Bahan bumbu ulek:
Baca Juga: Cocok untuk Sarapan Keluarga, Ini Resep Ricotta Bread Toast yang Gurih Manis
- 3 sdm kacang goreng.
- 1/2 buah pisang batu/pisang kluthuk, diserut atau parut kasar.
- 1 sdm gula merah sisir.
- Sejumput garam.
- Sejumput terasi.
- 1/2 siung bawang putih goreng.
- Cabai rawit dengan tangkainya, sesuai selera.
- 1 sdm penuh petis udang.
- Air asam jawa secukupnya.
Cara membuat:
- Haluskan semua bahan kecuali air asam jawa.
- Tambahkan air asam jawa hingga mendapatkan kekentalan yang pas, koreksi rasa dan masukkan semua bahan rujak
- Aduk jadi satu hingga rata.
- Siap disajikan.
2. Soto Ayam Lamongan
Bahan:
- 1 ekor ayam.
- 2,5 liter air.
- garam secukupnya.
- kaldu bubuk secukupnya.
Bahan bumbu halus:
- 13 siung bawang merah.
- 9 siung bawang putih.
- 6 butir kemiri, sangrai.
- 4 cm kunyit, sangrai.
- 1 sdt ketumbar bubuk.
- 1 sdt lada bubuk.
- 8 cm jahe, kupas.
- 7 cm laos.
Bahan bumbu tambahan:
- 4 lembar salam.
- 7 lembar daun jeruk.
- 2 batang serai, geprek.
- 2 buah asam kandis.
Bahan pelengkap:
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 5 Sunscreen Jepang untuk Hempaskan Flek Hitam dan Garis Penuaan
Pilihan
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
Terkini
-
Kepala SPPG Wajib Buat Perjanjian Waktu Konsumsi Terbaik MBG dengan Kepala Sekolah
-
Komitmen Pendidikan Berkualitas, Gubernur Khofifah Dianugerahi Penghargaan dari BMPS
-
Angin Kencang Terjang Tiga Kecamatan di Pacitan, 7 Rumah Rusak
-
5 Fakta Pikap Sayur Tabrak Penonton Balap Liar di Magetan, 2 Orang Tewas
-
Gubernur Khofifah Tangani Banjir Situbondo Cepat dan Terpadu: Keruk Sungai, Penguatan Infrastruktur