SuaraJatim.id - Peristiwa tragis terjadi di sebuah kolam renang umum di Kecamatan Sukomoro Kabupaten Magetan Jawa Timur, Kamis (09/06/2022).
Seorang santri di Pondok Pesantren Al Fatah Temboro, dilaporkan tenggelam saat berenang. Santri asal Mando Sulawesi Utara tersebut tidak terselamatkan saat tenggelam.
Seperti dijelaskan Kapolsek Sukomoro AKP Ika Wardani, korban datang ke kolam renang umum bersama tiga temannya sesama santri. Saat di lokasi, mereka berenang di kolam dewasa sekitar satu jam.
Tiba-tiba, korban berteriak minta tolong lantaran akan tenggelam. Mendengar teriakan korban, teman-temannya segera memberikan pertolongan.
“Saat sudah ditolong, korban sudah tidak sadar dan kemudian oleh pihak kolam renang korban dibawa ke RSUD dr Sayidiman Magetan namun korban tak bisa diselamatkan,” kata Ika, dikutip dari beritajatim.com, jejaring media suara.com.
Saat sudah diangkat dari kolam renang, rekan mereka sempat meminta tolong ke orang lain untuk menyelamatkan korban yang saat itu masih bernapas.
Sayangnya, tidak ada yang bisa memberikan pertolongan medis sehingga korban langsung dibawa ke RSUD dr Sayidiman Magetan.
Pihaknya masih melanjutkan olah TKP dan mencari keterangan sejumlah saksi. Dugaan sementara korban meninggal dunia akibat tenggelam.
Terkait unsur kelalaian dari pihak pengelola kolam renang, pihaknya masih mendalami hal tersebut.
Baca Juga: Jalur Alternatif Magetan-Ngawi Tutup Total Akibat Jembatan Retak Parah
Dari keterangan rekan-rekan korban, mereka pergi berenang ke kolam renang umum sepulang dari pondok dan pindah ke cabang lain. Sehingga, mereka memanfaatkan waktu luang itu untuk berenang.
Berita Terkait
-
Jalur Alternatif Magetan-Ngawi Tutup Total Akibat Jembatan Retak Parah
-
Bus Mira Seruduk Pikap lalu Oleng Tabrak Pohon
-
Naik Motor Scoopy, Eks Anggota Dewan Magetan Tewas Terlindas Truk
-
Beredar Video Pria Mengamuk ke Polisi di Magetan, Saksi Mata Penjual Kasur Ungkap Ceritanya
-
Sembari Gendong Balita, Wanita Ini Menenangkan Pria Ngamuk dan Mencoba Menyerang Polisi
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
Terkini
-
Tak Hanya Juara di Arena, Atlet SEA Games 2025 Dibekali Edukasi Finansial oleh BRI
-
BRI Dukung Prestasi Atlet Indonesia Peraih Medali SEA Games 2025 Lewat Penyaluran Bonus
-
Tragis Kecelakaan Kereta Api di Bojonegoro, Pengendara Motor Tewas Ditabrak Argo Bromo Anggrek
-
Detik-detik Truk Muatan Cabai Tabrak Motor di Mojokerto, Seorang Tewas dan Sopir Luka Parah
-
Fakta Baru Skandal Ponpes Bangkalan, Dua Bersaudara Oknum Lora Diduga Lecehkan Santriwati yang Sama