SuaraJatim.id - Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA merilis hasil survei yang dilakukan 16-26 Januari 2024.
Secara kesulurhan, pasangan Capres-Cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul di semua teritorial, yakni Sumatera, Jawa, Kaliman, Sulawesi, Bali dan Nusa Tenggara, serta Maluku-Papua.
Khusus untuk Jatim, Prabowo-Gibran unggul dengan 57,1 persen, Anies Baswedan–Muhaimin Iskandar 12,6 persen, dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD 25,2 persen. Suara tidak sah 0,3 persen dan tidak menjawab 4,8 persen.
Sedangkan di Jateng, Ganjar-Mahfud MD unggul dengan 40,3 persen, Prabowo-Gibran 38,7 persen, dan Anies-Muhaimin 7,4 persen. Suara tidak sah 1 persen dan tidak menjawab 12,6 persen.
Sementara itu, Jabar pasangan Prabowo-Gibran unggul dengan 54,6 persen, Anies Baswedan–Muhaimin Iskandar 28,3 persen, dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD 9,9 persen. Tidak menjawab 7,2 persen.
Secara keseluruhan, Prabowo-Gibran unggul 50,7 persen. Kemudian Ganjar-Mahfud MD 19,7 persen dan Anies-Muhaimin 22 persen.
Survei LSI Denny JA dilakukan dengan metode kuantitatif dengan melibatkan 1200 responden.
LSI Denny JA mengeklaim survei yang dilakukannya memiliki margin of error sekitar 2,9 persen.
Baca Juga: Rumah Relawan Prabowo-Gibran di Sumenep Diteror, TKD Jatim Bereaksi
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
3 Fakta Suami Aniaya Istri di Tuban, Dipicu Dugaan Selingkuh
-
Wakil Kepala BGN Izinkan Warga Unggah Menu MBG ke Medsos, Ini Alasannya
-
BRI Peduli Hadirkan Program "Ini Sekolahku" untuk Pemulihan Pascabencana di Aceh Tamiang
-
5 Fakta Sadis Menantu Perempuan Bunuh Mertua di Blitar, Dicekik dan Ditusuk Gunting Berkali-kali
-
SPPG Dilarang Tolak Produk UMKM, Dapur MBG Bandel Terancam Suspend