SuaraJatim.id - Sebuah mobil minibus terbalik di Jalan Wilis, Magetan pada Sabtu (2/3/3034). Diduga pengemudi kurang kosentrasi hingga oleng menabrak pohon dan trotoar.
Peristiwa tersebut terjadi saat Toyota Calya bernopol AE 1227 RS yang dikemudikan H-S (35) warga Desa Ngancar, Plaosan, Magetan melaju dari arah selatan menuju ke utara.
Sampai di lokasi kejadian sekitar pukul 13.15 WIB mobil tiba-tiba oleng ke kanan (timur) melewati marka jalan dan menabrak pohon serta trotoar di Timur jalan.
Mobil pun terbalik tepat di depan Toko Rejo Wilis, Kelurahan Mangkujayan, Kecamatan/Kabupaten Magetan.
Kasi Humas Polres Magetan AKP Budi Kuncahyo mengaku masih mendalami kecelakaan tersebut. “Kejadian ini masih dalam penanganan Satlantas Polres Magetan,” ujarnya dilansir dari Beritajatim.com--partner Suara.com.
Polisi telah meminta keterangan dua orang saksi, yakni Agus Sugianto (40 tahun) dan Joko (47 tahun).
Selain itu, pihaknya juga sudah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP).
Sementara itu, kondisi mobil mengalami ringsek bagian atap, kaca depan pecah, body depan penyok, dan ban depan pecah. Diperkirakan kerugian meterial mencapai Rp20 juta.
Pengemudi mobil, H-S, mengalami luka kepala pusing dan sadar. Kecelakaan ini menjadi pengingat bagi para pengguna jalan untuk selalu berhati-hati dan konsentrasi saat mengemudi.
Baca Juga: Duhh, Pelajar di Magetan Tepergok Setubuhi Pacarnya yang Masih SD
Pastikan untuk selalu mematuhi peraturan lalu lintas dan menjaga kecepatan kendaraan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
41 Rumah Warga Tulungagung Rusak Diterjang Angin Puting Beliung
-
Kronologi Janda Dua Anak Terjun ke Sungai Brantas Blitar, Diduga Depresi
-
Hadiri Peresmian 166 Sekolah Rakyat oleh Presiden Prabowo, Gubernur Khofifah:SR Jatim Terbanyak
-
Bebas Bersyarat 2 Napi Lapas Blitar Dicabut, Buntut Aniaya Napi hingga Tewas
-
4 WNA Perempuan Pencuri Emas 135 Gram di Surabaya Diciduk, Beraksi Saat Malam Natal