SuaraJatim.id - Persebaya Surabaya memperpanjang kontrak pemain andalannya asal Brasil, Bruno Moreira. Sang gelandang diikat hingga 2026.
Pelatih Persebaya Paul Munster menilai perpanjangan kontrak Bruno Moreira merupakan hal yang positif.
Dia menilai, sang pemain memiliki kualitas yang cukup baik. Juru taktik asal Irlandia Utara tersebut yakin peforma Bruno bisa terus meningkat, mengingat usianya yang masih muda.
“Ini adalah dorongan yang sangat bagus, menurut saya yang paling penting adalah dukungan kepada para suporter, karena semuanya berjalan baik tahun ini. Jadi ini menunjukkan bahwa manajemen sudah berada pada arah dan perencanaan yang tepat untuk persiapan tahun depan,” ujarnya dikutip dari Beritajatim.com--jaringan Suara.com, Rabu (24/4/2024).
Paul Munster mengaku sudah lama melihat kualitas Bruno Moreira. Potensinya masih bisa terus berkembang ke depannya.
Mantan pelatih Bhayangkara FC itu yakin namanya akan terus berkibar di tahun-tahun berikutnya.
“Dia akan berkembang tahun ini, tapi saya pikir itu pertanda baik dari klub dan juga suporter yang akan bertahan, karena, seperti saya katakan, ada rencana untuk membangun tim yang kuat,” kata Munster.
Bruno Moreira pertama kali bergabung dengan klub berjuluk Bajol Ijo itu pada musim 2021-2022. Saat itu Bruno Moreira langsung menjadi andalan di lini serang Persebaya Surabaya.
Baca Juga: Persebaya Kalah Telak, Paul Munster Murka Ancam Para Pemain
Berita Terkait
Terpopuler
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
5 Fakta Pria Bacok Tetangga hingga Kritis di Bangkalan, Buntut Cemburu Istri Selingkuh
-
CEK FAKTA: Roy Suryo Terjerat Kasus Narkoba, Benarkah?
-
Komitmen Nyata Membangun Desa, BRI Dapat Anugerah dalam Hari Desa Nasional 2026
-
7 Fakta Santri Korban Dugaan Pencabulan di Bangkalan, Hilang Dua Pekan hingga Tak Terekam CCTV
-
"Memanusiakan Manusia": Pesan Khofifah Saat Kunjungi Penerima Manfaat di Gedung Baru UPT RSBL