SuaraJatim.id - Entah apa yang dipikirkan seorang ayah di Tulungagung berinisial IS (41). Bukannya melindungi anak kandungnya, dia justru menghancurkan masa depannya.
IS tega menyetubuhi anak kandungnya yang masih di bawah umur. Pelaku merupadaksa hingga dua kali.
Kasat Reskrim Polres Tulungagung, AKP Muchamad Nur mengatakan, pelaku diamankan di rumah kakaknya.
“Korban masih berusa 13 tahun, aksi cabul tersangka dilakukan ketika kondisi rumah sedang kosong,” ujarnya dilansir dari BeritaJatim--jaringan Suara.com, Jumat (12/7/2024).
Baca Juga: Kurang Ajar! Paman di Ngawi Tega Cabuli Keponakan Sendiri, Modusnya Bikin Geram
Dia mengungkapkan, perbuatan pelaku terbongkar usai korban bercerita ke bibinya. Keluarga yang mendengar itu kemudian membawanya ke rumah sakit untuk diperiksa.
Bibi korban memberitahu kepada ibu kandung korban. Sang ibu pun marah dan melaporkannya ke kepolisian.
Polisi langsung bergerak menangkap pelaku. Dari keterangan yang didapatkan kepolisian diketahui pelaku sudah berpisah dengan istrinya 10 tahun lalu. “Korban selama ini tinggal bersama tersangka,” katanya.
Saat kejadian, pelaku di bawah pengaruh minuman keras. Kondisi rumah juga sedang kosong.
Akibat perbuatannya, pelaku kini harus mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Baca Juga: Bejat! 2 Kakek di Ngawi Setubuhi Gadis Hingga Hamil, Modus Imingi-imingi Uang Rp100 Ribu
“Tersangka dikenakan undang undang perlindungan anak dengan ancaman hukuman 15 tahun penjara,” katanya.
Berita Terkait
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Leher Dikalungi Pisau, Aksi Nekat Kakek-kakek Sandera Anak di Pos Polisi Pejaten, Apa Motifnya?
-
Pelatih Futsal Cabuli Anak Didiknya, Diiming-imingi Tidak Dikeluarkan dari Tim
-
Ayah Kandung Laura Kerja Apa? Nikita Mirzani Sebut Mantan Suaminya Lebih Kaya dari Razman Nasution
-
Kini Dicari-cari Razman Arif Nasution, Laura Meizani Pernah Akui Risih dengan Ayah Kandung Sendiri
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Geger! Diduga Paslon Pilwali Kota Blitar Diduga Bagi-bagi Uang dan Sembako
-
Ambles, Rumah di Ponorogo Terperosok dalam Lubang 5 Meter
-
Fraksi di DPRD Jatim Minta Pemprov Bagi Adil Sekolah Negeri dan Swasta
-
Posisi Terbaru Persebaya di Klasemen Usai Kalahkan Persija: Kembali Rasakan Puncak
-
Jauh Terpencil, Kampung di Banyuwangi Ini Sempat Bertahun-tahun Kesulitan Listrik