Cerita Kapolsek Bukittinggi Kena Palak 2 Preman Terminal

Kapolsek kaget kaca mobilnya diketok lalu diminta duit oleh kedua pemalak di Terminal Simpang Aur

Bangun Santoso
Rabu, 12 Agustus 2020 | 05:44 WIB
Cerita Kapolsek Bukittinggi Kena Palak 2 Preman Terminal
Sebagai ilustrasi: Viral aksi pemalakan ke sopir truk. (Facebook/Mulyadi)

“Untuk dua orang ini akan dilakukan pemeriksaan dan kita akan terus mencari pelaku yang menyediakan stiker bendera tersebut. Kita akan lakukan pemeriksaan serta mencari pelaku yang lain. Apapun alasannya, hal ini adalah pungutan liar dan tidak diizinkan,” imbuh dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini