Dalam rangka HUT Ciputra Grup ke-40, Ciputra World bekerja sama dengan Artha Graha Peduli menggelar vaksinasi Covid-19 gratis.
Jadwal: Senin-Sabtu
Pukul: 10.00 – 16.00 WIB
Lokasi: Sentra vaksin Ciputra World lantai 1 (sebelah Uniqlo)
Baca Juga:5 Rekomendasi Tempat Wisata Romantis di Jatim, Cocok Buat Honey Moon
Pendaftaran online melalui: vaksin.ciputraworldsurabaya.com
Syarat:
- Terbuka untuk WNI berusia 12 tahun ke atas
- Tidak diperuntukkan bagi ibu hamil
- Tidak melayani peserta yang dating tanpa mendaftar atau datang di luar jadwal
Baca Juga:Upacara Unik HUT Kemerdekaan RI di Jatim, Ada yang di Sungai, Sawah dan Tengah Laut
- Bagi peserta yang berobat rutin untuk penyakit kronis, harap membawa surat rekomendasi vaksin dari dokter spesialis