Baca Surah Yasin 41 Kali, InsyaAllah Dipermudah Urusan dan Hajat: Lengkap Tulisan Latin dan Arti

Membaca surah Yasin sebanyak 41 kali, InsyaAllah dipermudah segala urusan dan hajat.

Galih Prasetyo
Kamis, 07 Desember 2023 | 18:41 WIB
Baca Surah Yasin 41 Kali, InsyaAllah Dipermudah Urusan dan Hajat: Lengkap Tulisan Latin dan Arti
Surah yasin full (Zaib/Pixabay )

60. a lam a'had ilaikum y ban dama al l ta'budusy-syain, innah lakum 'aduwwum mubn

Artinya, Bukankah Aku telah memerintahkan kepadamu wahai anak cucu Adam agar kamu tidak menyembah setan? Sungguh, setan itu musuh yang nyata bagi kamu

61. wa ani'budn, h irum mustaqm

Artinya, dan hendaklah kamu menyembah-Ku. Inilah jalan yang lurus.

Baca Juga:Kumpulan Ayat Alquran Buat Kamu yang Belum Memiliki Jodoh, Yuk Amalkan: Tulisan Lengkap dengan Latin

62. wa laqad aalla mingkum jibillang kar, a fa lam takn ta'qiln

Artinya, Dan sungguh, ia (setan itu) telah menyesatkan sebagian besar di antara kamu. Maka apakah kamu tidak mengerti?

63. hih jahannamullat kuntum t'adn

Artinya, Inilah (neraka) Jahanam yang dahulu telah diperingatkan kepadamu.

64. ilauhal-yauma bim kuntum takfurn

Baca Juga:Doa Malam Jumat dan Waktu Mustajab untuk Membacanya

Artinya, Masuklah ke dalamnya pada hari ini karena dahulu kamu mengingkarinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini