SuaraJatim.id - Warga Jawa Timur kembali digegerkan dengan penemuan tengkorak manusia, setelah kejadian di Mojokerto beberapa pada awal Juni ini. Kali ini, tengkorak dengan kondisi terbakar kembali ditemukan di Kabupaten Kediri.
Tengkorak manusia itu ditemukan warga di area persawahan Desa Sumberagung, Kecamatan Kandat, Kabupaten Kediri.
Orang yang pertama kali menemukan adalah Marlin (50) warga setempat. Marlin menemukan tengkorak kepala tersebut saat membersihkan area persawahan milik Solikin, Sabtu (15/6/2019).
Tengkorak kepala tersebut berada di antara pembakaran daun bambu di sawah. Semula, Marlin tidak berani melapor pada pihak berwajib. Dia hanya bercerita kepada perangkat desa setempat. Oleh perangkat desa kemudian dilaporkan ke kantor polisi.
Guna kepentingan penyelidikan, tengkorak kepala yang ditemukan dievakuasi ke RS Bhayangkara Kediri.
“Tengkorak kepala manusia tersebut berada di RS Bhayangkara Kediri untuk proses pemeriksaan lebih lanjut,” tegas Bripka Sugianto seperti dikutip Beritajatim.com, Senin (17/5/2019).
Bripka Sugianto mengaku masih belum bisa memastikan identitas pemilik tengkorak kepala dan penyebab kematian korban. Pihak Kepolisian masih melakukan pendalaman mengenai kasus ini.
“Kami masih dalami dan belum bisa disumpulkan apakah tengkorak manusia tersebut korban pembunuhan atau bukan,” pungkasnya.
Baca Juga: Tinggal Tengkorak, SR Dibakar Menantu Empat Kali Pakai Ban Truk Curian
Berita Terkait
-
Tinggal Tengkorak, SR Dibakar Menantu Empat Kali Pakai Ban Truk Curian
-
Wanita Dibakar hingga Sisa Tengkorak, Polisi Ringkus Menantu Korban
-
Babak Baru, Tersangka Kasus Mutilasi Guru Tari Kediri Berpotensi Bertambah
-
Misteri Tali Bra di Lokasi Tengkorak Manusia Hangus Terbakar
-
Cerita Mukadi Terbelalak Temukan Tengkorak Manusia Habis Dibakar
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak