Polisi mencoba menenangkan ratusan massa wali murid soal ribut PPDB di Kantor Dinas Pendidikan Kota Surabaya, Kamis (20/6/2019) malam. (Suara.com/Dimas Angga P)
"Saya tidak tahu posisi beliau (Wali Kota Risma) dimana, yang pasti saat dipanggil, Ibu Wali Kota tidak keluar kan. Jadi mending saat ini bapak-ibu pulang, dan mempercayakan Pak Edi menyampaikan hal ini ke Ibu Wali Kota," imbau Anggai.
Anggota Polsek Genteng sempat mengamankan salah seorang wali murid yang terus berteriak-teriak. Namun hanya dipisahkan untuk sementara saja.
Dalam PPDB 2019 Surabaya, akan ada penambahan pagu atau kuota sebanyak 3.600 kursi, yang sebelumnya sudah disediakan 19.000 untuk SMPN di Surabaya.
Kontributor : Dimas Angga Perkasa
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Bukan Sekadar Letusan Biasa: PVMBG Ungkap Rekaman Gempa Getaran Banjir Semeru yang Bikin Khawatir
-
Pilu Petani Lombok, Ladang Rusak Diterjang Awan Panas Semeru
-
Di Tengah Keriuhan, Relawan Kesehatan Jadi Penopang Pengungsian Erupsi Semeru
-
Cerita Lansia 90 Tahun Saat Mengungsi Akibat Erupsi Gunung Semeru
-
Aktivitas Gunung Semeru Belum Stabil, Awan Panas Masih Mengancam!