Saat ini, perawat asal Kecamatan Driyorejo itu sudah sembuh. Bahkan ia mau berbagi kisah kepada pasien lain yang saat ini masih berjuang melawan kesembuahan Virus Corona. Hal ini ia lakukan agar semakin banyak orang yang terinfeksi Covid-19 bisa sembuh dan bangkit kembali.
"Bagi pasien yang dinyatakan positif kalau tubuhnya bagus makanannya juga harus dijaga. Kemudian isolasi diri itu penting, supaya penyakit yang ada didalam tubuh kita tidak menular kepada keluarga maupun orang lain. Tidak perlu takut dan tidak perlu stres," katanya.
Sementara itu, Qosim mengatakan saat ini kesembuhan bagi kasus pasien covid-19 di Kabupaten Gresik semakin banyak. Setelah satu orang pasien positif dinyatakan sembuh, sebanyak 23 pasien dalam pemantauan (PDP) juga dilaporkan sembuh. Mereka saat ini bisa kembali dan berkumpul ke keluarganya.
Sedangkan untuk data terbaru kesembuhan kasus covid-19 di Kabupaten Gresik, pihaknya mengaku sudah melaporkan ke pemerintah pusat. Ditambah yang bersangkutan sudah dites dua kali hasilnya negatif. Ditambah hasil foto thorak paru-parunya sudah bersih.
Baca Juga: Gegara Corona, Mall di Gresik Sepi Pengunjung hingga Tutup Tenant
“Iya sudah kami nyatakan sembuh dan sudah kami laporkan ke pusat untuk kesembuhan,” ujarnya.
Kontributor : Amin Alamsyah
Berita Terkait
-
Lowongan Kerja PT Freeport Gresik, Ini Daftar Posisi Dan Gambaran Pekerjaannya
-
Bek Sayap Timnas Malaysia Ngaku Pemain Keturunan Indonesia: Ibu Saya dari Pulau Bawean Gresik
-
Ciptakan Terobosan Teknologi Baru, Petrokimia Gresik Berhasil Tingkatkan Efisiensi Produksi
-
Pemain Keturunan Gresik Diprediksi Available di Timnas Indonesia vs Bahrain Usai Mees Hilgers dan Eliano Sah WNI
-
Menperin Apresiasi Komitmen Hijau Petrokimia Gresik
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
Terkini
-
Bawaslu Jatim Minta Hormati Masa Tenang: Jangan Ada Pengumuman Hasil Survei
-
Pesan Penting Said Abdullah untuk Kader PDIP Jatim di Masa Tenang
-
Tega! Kronologi Suami di Gresik Aniaya Istrinya Hingga Meninggal
-
Gunakan Alat Seadanya, Emil Dardak Ikut Turunkan APK
-
APK Calon Kepala Daerah Dibersihkan dari Jalanan Kota Surabaya