SuaraJatim.id - Kabar meninggalnya istri Moch Arifin salah satu Hakim di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya yang dinyatakan terpapar Covid-19 ternyata tidak benar. Hal itu disampaikan oleh Humas PN Surabaya Martin Ginting.
Martin memberikan klarifikasi mengenai kabar tersebut. Sebetulnya, kata dia, istri dari almarhum Moch Arifin meninggal bukan karena terpapar virus corona melainkan akibat sakit yang dideritanya.
"Jadi sebetulnya, istri dari Almarhum ini bukan karena Covid-19. Melainkan sakit yang sudah lama dideritanya di bagian perut," katanya Kamis, (17/9/2020).
Martin mendapatkan kabar dari keluarga almarhum, apabila berita mengenai meninggalnya istri Almarhum Hakim Arifin meninggal diduga Covid-19 tidak benar.
Baca Juga: Tak Pakai Masker Dihukum Nyanyi Lagu Kebangsaan, Hartini Nego Campursari
Lantas hal itu diprotes dan pihak keluarga memberikan jawaban yang sebenarnya penyebab meninggalnya istrinya.
Diberitakan sebelumnya, salah satu Hakim PN Surabaya sekaligus anggota IKAHI Moch Arifin meninggal pada Selasa (15/9/2020) sekitar pukul 00.45 WIB di salah satu rumah sakit di Semarang.
Almarhum tutup usia 56 tahun akibat terpapar Covid-19. Mendiang Arif baru bertugas di PN Surabaya sekitar 3 bulan yang lalu, pindahan dr PN Jakarta Barat. Ia mengambil cuti karena istrinya sakit di Semarang dan pada 7 September lalu telah meninggal dunia.
Almarhum meninggalkan 4 orang anak yang masih duduk dibangku pendidikan dan saat ini juga di isolasi di Semarang.
"Akibat meninggalnya almarhum seluruh perkara yang ditanganinya akan segera digantikan oleh tim majelis yang akan dirunjuk oleh Ketua PN," kata Ginting.
Baca Juga: 3 Paslon Pilkada di Jatim yang Positif Covid-19 Jalani Swab Test Besok
Kontributor : Arry Saputra
Berita Terkait
-
Dua Istri Hakim PN Surabaya Diperiksa Terkait Perkara Ronald Tannur
-
Skandal Suap Vonis Bebas Ronald Tannur, Kejagung Periksa Istri Hakim PN Surabaya Dalami Peran Ibu Terdakwa
-
Kejagung Buka Peluang Periksa Sosok R, Oknum Pejabat PN Surabaya di Kasus Ronald Tannur
-
3 Hakim Tersangka Suap Vonis Bebas Ronald Tannur Diperiksa Kembali, Ada Apa?
-
Drama Rp 3,5 Miliar Demi Anak, Meirizka Widjaja Ditetapkan Tersangka dalam Kasus Suap Ronald Tannur
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
60 Hari Keliling Jatim, Ini yang Didapat Risma-Gus Hans
-
KPR BRI Property Expo 2024 Goes To Ciputra Surabaya: Nikmati Punya Rumah Harga Seru Bertabur Bonus!
-
Bertemu Ratusan Milenial, Emil Dardak Beri Pesan Penting: TPS Masih Buka
-
Aneh Tapi Nyata! Warga Sumenep Niat Bikin Sumur yang Keluar Malah Api
-
Terungkap Penyebab Kebakaran di UIN SATU Tulungagung