SuaraJatim.id - Seorang perempuan di Kota Kediri digerebek petugas Satpol PP di rumahnya, Sabtu (21/11/2020) sekitar pukul 03.30 WIB. Perempuan tersebut karena kepergok bersama seorang pria yang bukan suaminya.
Dari hasil pendataan petugas, perempuan yang berstatus janda tersebut berinisial NN (45) warga Kelurahan Bandar Kidul, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri.
Sedangkan pria pasangannya ED jauh lebih muda darinya, yakni 28 tahun. Pria ‘berondong’ tersebut asal Kelurahan Setono Pande, Kecamatan Kota Kediri.
Kabid Trantibum Satpol PP Kota Kediri Nur Khamid mengatakan, operasi penertiban keamanan dan ketertiban lingkungan tersebut bermula dari informasi dari masyarakat. Bahwa, ada seorang perempuan di Kelurahan Bandar Kidul yang memasukkan pria bukan suaminya ke rumah.
Baca Juga: Ngeri! Mayat Bayi Gosong Bekas Dibakar Bikin Heboh Warga Jember
“Ada indikasi pasangan bukan suami istri tinggal serumah. Seorang wanita memasukan laki laki ke rumahnya. Anggota langsung ke lokasi dan benar adanya. Kemudian kita gerebek, ” kata Nur Khamid dilansir dari Beritajatim.com media jaringan Suara.com.
Kedatangan petugas secara tiba-tiba membuat NN terkejut. Ironisnya lagi, saat penggerebekan berlangsung NN dalam kondisi tidak memakai baju. Guna proses lebih lanjut, pasangan bukan suami istri ini dibawa ke Mako Satpol PP Kota Kediri.
“Langkah selanjutnya yang bersangkutan diserahkan terima kan ke pihak keluarga untuk pembinaan lebih lanjut dan disarankan untuk dinikahkan, ” tutup Nur Khamid.
Berita Terkait
-
Abu Janda Ketawa Respon Kabar Jadi Komisaris BUMN JMTO: Rezeki Anak Sholeh, Jangan Minta Diskon Tol!
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Profil dan Pendidikan Abu Janda, Eks Pembela Jokowi yang Heboh Jadi Komisaris Perusahaan BUMN!
-
Abu Janda Diisukan Jadi Komisaris Jasamarga Tollroad Operator, Benarkah?
-
Tragis! Longsor Hutan Cangar Renggut 10 Nyawa, 2 Mobil Tertimbun
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
-
Magisnya Syawalan Mangkunegaran: Tradisi yang Mengumpulkan Hati Keluarga dan Masyarakat
-
PT JMTO Bantah Abu Janda Jadi Komisaris, Kementerian BUMN Bungkam
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
Terkini
-
Pria Pasuruan Ditemukan Tewas Setelah Menggunakan Jasa PSK
-
BRI Membantu UMKM Seperti Gelap Ruang Jiwa Menjangkau Pasar Global
-
Setelah Gabung dalam BRI UMKM EXPO(RT), Kini Usaha UMKM Unici Songket Silungkang Meroket
-
KBS Jadi Pilihan Destinasi Wisata di Surabaya, Fotografer Keliling Ketiban Rezeki Nomplok
-
Posko Mudik BUMN dari BRI Berikan Layanan Kesehatan dan Ruang Istirahat Saat Arus Balik Lebaran