SuaraJatim.id - Entah apa yang menimpa Suparlan (39), warga Dusun Gondoruso, Desa Japanan, Kecamatan Kemlagi, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.
Ia ditemukan tewas di pinggir sungai dengan puntung rokok masih menyala di tangannya. Mayat Suparlan ditemukan pertama kali oleh seorang warga setempat saat hendak buang air besar di sungai, Minggu (30/05/2021).
Mayat Suparlan pertama sekira pukul 12.30 WIB dengan posisi terlentang di tepi sungai. Saksi kemudian melapor temuannya ke warga lain.
Dijelaskan Kapolsek Kemlagi AKP Supriyadi, ada warga hendak buang air besar (BAB) ke sungai. Dia menemukan mayat tersebut. Saat ditemukan terdapa putung atau sisa rokok yang masih menyala di tangan korban.
"Ditemukan putung rokok yang belum habis dan masih menyala di lokasi kejadian, bererarti tidak lama dari dia menyalakan rokok," ungkapnya, dikutip dari suarajatimpost.com, jejaring media suara.com.
Petugas inafis Polres Mojokerto dan Petugas Polsek Kemlagi mendatangi lokasi untuk melakukan upaya penyelidikan. Selain itu, juga meminta keterangan saksi.
Supriyadi belum bisa memastikan dugaan penyebab tewasnya pria tersebut. Hasil indentifikasi sementara tidak ditemukan tanda-tanda kekerasan.
"Tidak ada busa, hanya saja mulutnya agak terbuka. Kita dalami dulu nanti, kita bawa ke rumah sakit. Baru nanti kesimpulan kita sampaikan penyebab kematiannya," ungkapnya.
Di lokasi, petugas menemukan barang bukti berupa Handphone dan sisa putung rokok milik korban.
Baca Juga: Ya Allah! Orok Diduga Dibuang Mamanya Mengambang di Sungai Mojokerto
Kemudian, petugas PMI Kabupaten Mojoketo dan sejumlah relawan mengevakusi dan membawa korban ke rumah sakit RSUD Basoeni Gedeg untuk pemeriksaan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Ya Allah! Orok Diduga Dibuang Mamanya Mengambang di Sungai Mojokerto
-
Pekerja Tewas Akibat Terjatuh dari Atap Pabrik Tepung di Mojokerto
-
Warga Mojokerto Dilaporkan Polisi Kasus Penipuan Berkedok Investasi Umrah
-
Bupati Mojokerto Kawal Peristiwa Mahasiswa Tenggelam di Pantai Batu Bengkung Malang
-
Kronologi Tiga Mahasiswa Mojokerto Tenggelam Diterjang Ombak Pantai Batu Bengkung Malang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Rekonstruksi Pembunuhan Mahasiswa UMM, Polisi Bongkar Detail Pembuangan Jasad di Pasuruan
-
Pelaku Curas di Pamekasan Ditembak Polisi, Korban Tewas Usai Kecelakaan
-
Tak Sekadar Ikon Viral, Patung Macan Putih Kediri Kini Punya Sertifikat Hak Cipta Resmi dari Negara
-
Duit Ludes Main Trading, Pria di Magetan Buat Laporan Curanmor Palsu Gara-gara Takut Istri
-
5 Fakta Pencabulan Bocah 4 Tahun di Sumenep, Pelakunya Pelajar MTs