Gus Fahmi menceritakan bagaimana lika-likunya menjadi pengasuh pesantren putri. Menurut Gus Fahmi, memang tidak mudah menjadi pengasuh pesantren yang seluruh santrinya merupakan perempuan. Akan tetapi dengan niat yang ikhlas dan ketekunan semua godaan itu bisa teratasi.
"Jadi evaluasi bersama bahwa, yang namanya pengasuh atau pengurus itu harus dipilih dengan tepat dan benar. Cari yang memang kuat tahan nafsu dan segala macam, agar tidak sampai jebol seperti kejadian yang kemarin itu," kata Gus Fahmi.
Disisi lain Gus Fahmi juga meminta agar aparat penegak hukum memberikan hukuman maksimal bagi para tersangka kekerasan seksual. Apalagi para tersangka merupakan tokoh di lembaga pendidikan baik pesantren maupun sekolah, yang semestinya menjadi pelindung bagi anak-anak atau santri.
"Jadi PR-nya Kemenag dan pemerintah terkait hukuman teruntuk pelaku yang jadi guru atau paham agama, bisa hukuman diperberat dengan hukuman berlapis begitu untuk memberikan efek jera," tukas Gus Fahmi.
Kontributor : Zen Arivin
Berita Terkait
-
Diduga Komplotan Penipuan Jadi Bulan-bulanan Warga Jombang
-
AJI Yogyakarta dan Solo Kecam Pelecehan Seksual Jurnalis di Stadion Maguwoharjo
-
Riswan Curi Speaker Masjid karena Tak Makan 2 Hari dan Ibunya Sakit, Kapolres Jombang Pilih Membebaskannya
-
Izin Batal Dicabut, Ponpes Shiddiqiyyah Jombang Bisa Beraktivitas Kembali Seperti Sedia Kala
-
Izin Operasional Ponpes Shiddiqiyah Jombang Batal Dicabut, Ini Alasannya
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Janji Bebas Rp 40 Juta Berujung Tragis, Napi Makelar Dihajar di Lapas Blitar hingga Kritis
-
Janda di Pasuruan Melonjak Gegara Nikah Siri, 48 Istri Gugat Cerai Usai Suami Ketahuan Poligami
-
Kecelakaan Maut di Manyar Gresik, Pemotor Tewas Terlindas Truk Trailer!
-
Erupsi Gunung Semeru Luncurkan Awan Panas 5 Kilometer, BPBD Lumajang Keluarkan Imbauan Waspada
-
Jatim Target Produksi Jagung Tembus 5,4 Juta Ton 2026, Khofifah Ungkap Potensi Surplus Besar