SuaraJatim.id - Beredar video memperlihatkan perkelahian antara dua remaja putri. Diketahui, aksi jotos dan saling jambak itu terjadi di Pasuruan, Jawa Timur.
Aksi itu sempat direkam oleh rekan mereka yang berada di lokasi.
Video itu kemudian dibagikan oleh akun Instagram @kabarnegri.
Dalam video berdurasi singkat itu awalnya memperlihatkan beberapa remaja putri yang berada di pinggir jalan.
Kemudian seorang remaja putri yang mengenakan jilbab hitam tampak memprovokasi dengan mendorong rekannya hingga mengenai seorang cewek lainnya.
Kemudian keduanya tampak saling sikut hingga adu jotos.
Bukannya melerai, rekan-rekannya justru memprovokasi mereka.
Keduanya pun tampak saling pukul hingga saling jambak. Tak hanya itu, mereka juga menendang satu sama lain.
Bahkan mereka sampai bergulat di aspal.
Baca Juga: Heboh! Sejoli Lakukan Aksi Tak Senonoh di Kafe Malang, Video 15 Detiknya Viral, Terancam Denda Rp5 M
Belum diketahui apa yang melatarbelakangi keduanya melakukan aksi saling jotos tersebut.
Sejumlah warganet pun turut berkomentar pada unggahan tersebut.
"Yang jilbab hitam provokatif banget itu," ujar aji***.
"Saking brutalnya sampai ngeglitch mukanya," kata ryou***.
"Biarkan saja jangan dipisahkan semoga cepat lenyap manusi-manusia macam ini daei bumi. Bumi tidak pernah rela menerima orang-orang bodoh seperti ini," komen mus***.
"Tapi agak gentle sih daripada tawuran," kata prasset***.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Pelukan di Bawah Abu Gunung Semeru: Kisah Dramatis Imron Hamzah Gendong Putra Lari dari Wedus Gembel
-
Bahas Erupsi Gunung Semeru, Ini yang Diwanti-wanti Ketua DPR Puan Maharani!
-
Khofifah Pantau Dampak Awan Panas Gunung Semeru: Statusnya Masih Awas!
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas