SuaraJatim.id - Publik dibuat gempar dengan beredarnya video viral dengan narasi peristiwa carok berdarah di Desa Bumianyar, Kecamatan Tanjung Bumi, Bangkalan, Madura, Jawa Timur (Jatim).
Pada video yang beredar luas di grup WA dan sosial media Twitter itu, aksi carok ini terjadi pada 12 Januari 2024.
Pada video itu, disebutkan bahwa terjadi peristiwa carok massal di Juk Korong tepi pantai. Juga Disebutkan bahwa ada 4 orang yang tergeletak di jalanan dengan bersimbah darah.
Di video yang diunggah akun @Ilhamtob, terlihat sejumlah orang saling serang dengan menggunakan senjata tajam pada malam hari.
Baca Juga:
Bangga Terhadap Penampilan Ganjar saat Debat, Alam Langsung Kena Ulti: Ajarin Bapak Lo Sopan Santun!
Pada video lainnya, terlihat warga berkumpul melihat korban diduga tewas tergeletak di jalanan.
Sampai saat ini masih belum jelas soal pelaku dan korban yang saling tebas dengan menggunakan senjata tajam jenis celurit tersebut.
Baca Juga: Kocak, Momen Rombongan Simulasi Manasik Haji Keliling Ka'bah Naik Odong-odong
Sementara itu, dihimpun dari berbagai sumber, Kapolsek Bangkalan, AKBP Febri Isman Jaya membenarkan telah terjadi carok massal di Desa Bumianyar.
Namun AKBP Febri belum bisa menjelaskan secara detail tentang kronologi dan korban tewas dari aksi carok tersebut.
Informasi yang beredar disebutkan bahwa ada 4 orang tewas dan saat ini korban sudah dibawa ke Puskesmas Tanjung Bumi.
Berita Terkait
-
Mencekam, Kesaksian Anggota DPRD Bangkalan Lihat Carok di Jalan Raya
-
Polisi Tetapkan 4 Tersangka Terkait Carok Massal di Sampang yang Sebabkan 7 Orang Terluka
-
Sorotan Peristiwa Kemarin, 2 WNA Jerman Kecelakaan di Banyuwangi sampai Pria Sampang Tewas Usai Kalah Duel Carok
-
Duel Carok di Sampang Madura, Seorang Pria Ditemukan Tewas Bersimbah Darah
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Kronologi Anak Terjepit Teralis Bangku di RSUD Jombang, Damkar Turun Tangan
-
Warga Keluhkan Parkir Liar di Tulungagung, Dipungut Rp 5 Ribu di Depan Hotel
-
Miris! Lansia Tokoh Masyarakat Cabuli Anak di Surabaya, Korban Diancam dan Diiming-imingi Jajan
-
Pacitan Diguncang 1.135 Gempa Sepanjang 2025, BPBD Ingatkan Kesiapsiagaan Warga
-
Kasus Napi Aniaya Napi di Lapas Blitar Berujung Maut, Korban Tewas Kritis dan Stroke Otak