Kepercayaan ini adalah tradisi rakyat Tionghoa yang rata-rata berasal dari suku Han. Tidak memiliki kitab suci resmi, kepercayaan tradisional Tionghoa merupakan perpaduan dari berbagai filosofi, seperti Konfusianisme hingga Buddhisme. Agama ini memiliki 394 juta pengikut di seluruh dunia.
6. Sikhisme
Sikhisme didirikan oleh guru Nanak pada 1469-1539 Masehi di Negara bagian Punjab, India. Agama Sikhisme adalah agama Dharma terbesar yang memiliki pengikut dengan sebutan Sikh yang identik dengan penggunaan turban bagi laki-laki. Agama ini memiliki 30 juta pengikut di seluruh dunia.
7. Judaisme
Baca Juga:Pergaulan Bebas: Pengertian, Penyebab Hingga Dampak Buruk
Pada Tahun 1300 sebelum Masehi, agama ini didirikan oleh Abraham, Yakub dan Issac. Judaisme merupakan salah satu agama tertua yang juga agama Ibrahim. Para pengikut dari agama ini disebut sebagai orang Yahudi yang terpisah menjadi majelis thrombin Konservatif, Ortodoks, dan Liberal.
Itulah tadi beberapa Agama terbesar di dunia beserta jumlah penganutnya.
Kontributor : Raditya Hermansyah