3. Pahala menyamai 10.000 kali sholawat lainnya
Keutamaan sholawat fatih selanjutnya adalah bisa mendatangkan pahala yang besar. Menurut para ulama pahala membaca satu kali sholawat fatih menyampai sepuluh ribu kali sholawat lsinya.
4. Mempermudah mendapatkan hidayah
Menurut beberapa ulama, seseorang yang membaca sholawat fatih selama 40 hari berturut-turut maka ia akan tergerak hatinya untuk melakukan tobat dari segala kemaksiatan.
Baca Juga:Mengenal Macam-macam Sholawat dan Artinya
5. Berkumpul bersama Rasul di akhirat
Menurut beberapa ulama, barang siapa yang membaca sholawat fatih pada malam jumat atau kamis atau senin sebanyak 1000 kali maka orang tersebut akan dipermudahkan berkumpul bersama nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam.
Nah, itu penjelasan mengenai 5 keutamaan sholawat fatih.
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati
Baca Juga:Kumpulan Bacaan Sholawat Nabi Muhammad Pembawa Berkah: Fatih Hingga Nariyah