"Kapolres, Dandim tolong di mapping betul kerawanan-kerawanan yang sudah ada. Setiap satuan kerja bisa menggunakan sarana informasinya, infokan masyarakat ditutup kapan jam berapa dan dibuka lagi kapan di jam berapa. Sehingga masyarakat tidak terkonsentrasi di pelabuhan. Dari jauh-jauh hari sudah harus dimitigasi," pungkasnya.
Turut hadir dalam Rakor ini sekaligus sebagai narasumber yakni Kepala BMKG Prov. Jatim Taufiq Hermawan, Wakil Pimpinan Perum Bulog Kanwil Jawa Timur Cory Trisilawaty, Group Head Patraniaga Jatimbalinus Harry Hedwig V Malonda, Asops koarmada II Kolonel Laut (P) Nurul Muchlis, dan Karo Ops Polda Jatim Kombes Pol Jimmy Agustinus Anes. ***